Enam warga negara Turki yang ditahan di Libya sekarang dibebaskan

Indonesia Berita Berita

Enam warga negara Turki yang ditahan di Libya sekarang dibebaskan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 78%

Enam warga negara Turki yang ditahan di Libya oleh pasukan yang setia kepada Komandan Khalifa Haftar telah dibebaskan, kata Kementerian Luar Negeri Turki pada ...

Ankara - Enam warga negara Turki yang ditahan di Libya oleh pasukan yang setia kepada Komandan Khalifa Haftar telah dibebaskan, kata Kementerian Luar Negeri Turki pada Senin.

Turki mendukung pemerintah yang diakui masyarakat internasional di Ibu Kota Libya, Tripoli. Tentara Nasional Libya , yang dipimpin Haftar melancarkan serangan pada 4 April untuk merebut ibu kota Libya, tapi telah dipukul mundur oleh pasukan pemerintah Tripoli. Pasukan yang setia kepada Haftar mengatakan mereka menghancurkan satu "drone" Turki yang diparkir di satu-satunya bandar udara yang masih beroperasi di Tripoli pada Ahad dan mengumumkan "mobilisasi umum" sementara ketegangan antara Ankara dan pemerintah Libya Timur meningkat.

Pengeritik Haftar, termasuk Turki, menuduh dia berusaha merebut kekuasaan dari pemerintah yang sah melalui kekuatan dan memperdalam konflik antar-faksi yang berpusat di Libya Timur dan Barat di negara Afrika Utara itu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Turki Bertekad Menanggapi Penahanan 6 Warga di LibyaTurki Bertekad Menanggapi Penahanan 6 Warga di LibyaTurki, Minggu (30/6), mengatakan enam warganya ditahan pasukan Libya dan bertekad menanggapi setiap serangan terhadap kapal atau kepentingannya. Kementerian Luar Negeri Turki mengatakan dalam pernya
Baca lebih lajut »

6 Warganya Ditahan di Libya, Turki Ancam Serang Pasukan Haftar6 Warganya Ditahan di Libya, Turki Ancam Serang Pasukan HaftarTurki mengatakan 6 warganya ditahan oleh pasukan Libya pimpinan Jenderal Khalifa Haftar, dan mengancam menargetkan milisi Haftar jika tidak dibebaskan
Baca lebih lajut »

Haftar Perintahkan Pasukannya Serang Kapal-kapal Turki di LibyaHaftar Perintahkan Pasukannya Serang Kapal-kapal Turki di LibyaPenerbangan Turki dilarang terbang dari dan ke Libya. Warga Turki di negara itu juga akan ditangkapi. Tentara Nasional Libya...
Baca lebih lajut »

Lahir 1 Juli, Enam Warga Purwakarta Dapat SIM GratisLahir 1 Juli, Enam Warga Purwakarta Dapat SIM GratisDalam rangka memeringati HUT Bhayarangkara ke 73, Mabes Polri punya program khusus.
Baca lebih lajut »

Erdogan: Trump Jamin Tak Sanksi Turki karena Beli S-400 RusiaErdogan: Trump Jamin Tak Sanksi Turki karena Beli S-400 Rusia'Tidak ada hal seperti itu yang akan terjadi,' kata Erdogan mengaju pada ancaman sanksi AS. Presiden Turki Recep Tayyip...
Baca lebih lajut »

Pilkada Istanbul: Partai berkuasa Turki pimpinan Erdogan kalah lagiPilkada Istanbul: Partai berkuasa Turki pimpinan Erdogan kalah lagiPartai berkuasa Turki pimpinan Presiden Recep Tayyip Erdogan kembali menelan kekalahan setelah hasil pemungutan suara ulang dalam pemilihan kepala daerah Istanbul menunjukkan kandidat oposisi meraup mayoritas suara.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 11:55:14