Dinkes Sumut menyatakan, kapasitas rumah sakit untuk menampung pasien baru Covid-19 masih mencukupi.
"Jangan sampai masalah kekurangan ini tidak dilaporkan. Jika pihak rumah sakit enggan untuk membuat laporan, kita juga menampung laporan dari petugas kesehatan. Petugas akan segera turun untuk menindaklanjuti laporan itu, termasuk menyalurkan bantuan dari kekurangan yang dilaporkan," ujar Alwi Mujahit, Selasa .
Alwi mengatakan, belum ada masalah atas fasilitas kesehatan di rumah sakit yang menangani pasien Covid-19. Pasalnya, koordinasi antara rumah sakit, dinas kesehatan dan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, masih terus berjalan dengan baik."Termasuk soal biaya penanganan pasien Covid-19, masih berjalan lancar. Biaya penanganan pasien ditanggung oleh pemerintah. Bahkan, kapasitas rumah sakit untuk menampung pasien baru Covid-19 masih mencukupi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dinkes Sumut: Klaster Covid-19 di Perkantoran Masih Dapat DikendalikanBelum ada kendala yang dihadapi gugus tugas dalam mengantisipasi dan mencegah klaster baru penyebaran Covid-19 di lingkup perkantoran.
Baca lebih lajut »
Sumut-Aceh Terkendala SK Tuan Rumah |Republika OnlineSumut-Aceh melakukan koordinasi hingga empat kali ke Kemenpora dan KONI Pusat.
Baca lebih lajut »
Dinkes Batam: Warga Hanya Ngaku Balurkan Air Liur, Tak Ada yang LihatPerempuan di Batam, Kepulauan Riau, yang membalurkan air liur juga sempat mengancam akan menjilat air liur jenazah pasien positif COVID-19. Namun semua itu baru sebatas pengakuan. VirusCorona Batam
Baca lebih lajut »
Ibunya Harus Rapid Test Meski Ketuban Pecah, Bayinya Meninggal, Ini Kronologi Versi Dinkes Mataram - Tribunnews.comI Gusti Ayu Arianti (23), warga Lingkungan Pajang, Kelurahan Pejanggik, Kota Mataram, berduka. Bayinya meninggal dunia lantaran terlambat ditangani.
Baca lebih lajut »
Dinkes Kudus Akui Lambat Update Data COVID-19, Tapi Bantah ManipulasiDinas Kesehatan Kabupaten (DKK) Kudus membantah melakukan manipulasi data pasien COVID-19 untuk mendapatkan bantuan. Kudus
Baca lebih lajut »
Beda Data Pasien Sembuh Corona di Aceh: Kemenkes 191 Orang, Dinkes 500Data pasien positif Corona di Aceh yang dinyatakan sembuh berbeda antara yang dirilis Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dengan Dinas Kesehatan (Dinkes) Aceh. Selisih perbedaan berjumlah 309 orang. Aceh Kemenkes
Baca lebih lajut »