Nunung Srimulat terciduk konsumsi sabu bersama suami di rumahnya di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.
Liputan6.com, Jakarta - Komedian Nunung ditangkap Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya terkait penggunaan narkoba jenis sabu.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Sabtu , komedian pemilik nama lengkap Tri Retno Prayudati ini sedang bersama suaminya di rumah kawasan Tebet, Jakarta Selatan.Nunung dan suaminya ditangkap setelah polisi lebih dulu menangkap seorang pria yang menjual sabu ke Nunung. Pengedar mengaku membeli sabu dari pengedar lainnya seharga Rp 1,3 juta per gram.
Dari rumah Nunung, polisi menyita dua plastik klip bekas kemasan sabu dan peralatan untuk mengonsumsi barang haram tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Begini Detik-detik Nunung dan Suami Digerebek Polisi Terkait SabuKomedian Tri Retno Prayudati alias Nunung ditangkap Polda Metro Jaya terkait narkoba. Begini detik-detik Nunung digerebek polisi.
Baca lebih lajut »
Video Detik - Detik Penggerebekan di Rumah Tri Retno Prayudati alias NunungNunung dan suaminya ditangkap di rumahnya di kawasan Tebet, Jakarta pada Jumat (19/7) siang. Nunung
Baca lebih lajut »
Selain Nunung, Ini Sederet Pelawak Srimulat yang Pernah Terjerat NarkobaNunung menambah panjang daftar anggota Srimulat yang berurusan dengan hukum akibat narkoba. Siapa saja mereka?
Baca lebih lajut »
4 Fakta Nunung Srimulat yang Tertangkap NarkobaPenangkapan Nunung disertai penyitaan sejumlah barang bukti. Salah satunya sabu seberat 0,36 gram yang dibeli seharga Rp 1,3 juta per gram.
Baca lebih lajut »
Kasus Narkoba, Komedian Nunung Srimulat Ditangkap Bersama SuaminyaKomedian Nunung Srimulat positif menggunakan narkotika.
Baca lebih lajut »