Penangkapan Nunung disertai penyitaan sejumlah barang bukti. Salah satunya sabu seberat 0,36 gram yang dibeli seharga Rp 1,3 juta per gram.
Liputan6.com, Jakarta - Penangkapan komedian Tri Retno Prayudati atau yang akrab dipanggil Nunung menambah daftar panjang deretan artis yang tertangkap narkoba. Nunung tertangkap bersama suaminya, July Jan Sambiran atau Iyan saat sedang menggunakan narkoba jenis sabu.Kediaman Nunung berada di Jalan Tebet Timur, Jakarta Selatan. Dia diamankan Jumat siang sekitar pukul 13.15 WIB.
Hasil introgasi diketahui Tabu hendak menyerahkan pesanan narkoba ke Nunung di hari yang sama, di rumahnya di kawasan Tebet juga. Sedangkan di penangkapan kedua, Jumat pukul 13.15 WIB, polisi menyita 1 klip sabu 0,36 gram, 2 klip kecil bekas bungkus sabu, 3 buah sedotan plastik, 1 buah sedotan plastik sendok.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Fakta-fakta Penangkapan Nunung Terkait SabuKomedian Nunung ditangkap polisi bersama dengan suaminya, July karena kasus sabu. Fakta-fakta apa saja yang terungkap dalam kasus tersebut?
Baca lebih lajut »
Selain Nunung, Ini Sederet Pelawak Srimulat yang Pernah Terjerat NarkobaNunung menambah panjang daftar anggota Srimulat yang berurusan dengan hukum akibat narkoba. Siapa saja mereka?
Baca lebih lajut »
Kasus Narkoba, Komedian Nunung Srimulat Ditangkap Bersama SuaminyaKomedian Nunung Srimulat positif menggunakan narkotika.
Baca lebih lajut »
Pakai Narkoba, Komedian Nunung Srimulat Ditangkap PolisiKomedian Nunung ditangkap polisi karena diduga menyalahgunakan narkoba jenis sabu di kediamannya
Baca lebih lajut »
Selain Nunung, 4 Anggota Srimulat Ini Juga Pernah Tersandung Narkoba : Okezone CelebrityJauh sebelum Nunung empat pelawak Srimulat ini juga pernah mendekam di balik jeruji besi karena narkoba Bahkan ada yang 2 kali dipenjara - Hot Gossip - okezone celebrity
Baca lebih lajut »
Tiga Bulan Terakhir Pelawak Nunung 10 Kali Beli Sabu, Ada Apa?Pelawak Tri Retno Prayudati alias Nunung dan suaminya July Jan Sambiran tertangkap tengah menerima kiriman sabu.
Baca lebih lajut »