Deteksi Dini Tingkatkan Peluang Sembuh Pasien Kanker Paru

Indonesia Berita Berita

Deteksi Dini Tingkatkan Peluang Sembuh Pasien Kanker Paru
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 92%

'Gejala pada kanker paru sering kali tidak nampak pada stadium awal. Data saat ini menunjukkan 60% pasien kanker paru datang di stadium lanjut.'

KETUA Umum Yayasan Kanker Indonesia Prof Aru Wisaksono Sudoyo mengatakan, awalnya, gejala kanker paru kerap tidak terdeteksi sehingga penting mendeteksi dini kanker agar peluang sembuh kian besar.

Ia menjelaskan, sering kali kanker paru memiliki gejala yang serupa dengan penyakit umum lainnya seperti TBC. Karenanya, penting bagi masyarakat untuk meningkatkan pengetahuan tentang faktor risiko, gejala, dan perawatan yang tersedia termasuk perawatan inovatif terkini sebagai harapan baru bagi pengobatan kanker paru.

Bila sudah berlanjut, seseorang akan merasakan nyeri tulang terutama di bagian punggung atau pinggul, mengalami perubahan neurologis seperti sakit kepala, kelemahan atau mati rasa dari tangan atau kaki, pusing, masalah keseimbangan atau kejang. Menurut Riset Kesehatan Dasar 2018, angka kejadian kanker atau prevalensi di Indonesia meningkat mencapai 30% sejak 2013 hingga 2018, sementara 58% prevalensi berada di kota-kota besar.

Aru menambahkan, kanker paru adalah jenis kanker yang kejadiannya paling tinggi pada laki-laki di Indonesia. Sebab, 95% kanker paru adalah akibat lingkungan serta gaya hidup, dan kebiasaan merokok -dalam hal ini Indonesia menempati posisi nomor satu dalam jumlah perokok laki dewasa di dunia- serta polusi sekitar yang tinggi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jangan Telat! Kenali Gejala Awal Penyakit Gagal GinjalJangan Telat! Kenali Gejala Awal Penyakit Gagal GinjalTidak ada obat untuk gagal ginjal, meski penderita bisa berumur panjang dibantu pengobatan.
Baca lebih lajut »

Pengobatan Endometriosis untuk Cegah Sulit HamilPengobatan Endometriosis untuk Cegah Sulit HamilNyeri haid yang hebat merupakan salah satu gejala endometriosis.
Baca lebih lajut »

Makanan Ultraproses Pengaruhi Kesehatan MentalKonsumsi makanan ultraproses berpengaruh ke timbulnya gejala gangguan kesehatan mental, seperti depresi ringan dan kecemasan. Kesehatan AdadiKompas
Baca lebih lajut »

1,3 Miliar Data SIM Card Diduga Bocor, Kominfo: Kami Tidak Punya Aplikasi Menampung Data Registrasi - Pikiran-Rakyat.com1,3 Miliar Data SIM Card Diduga Bocor, Kominfo: Kami Tidak Punya Aplikasi Menampung Data Registrasi - Pikiran-Rakyat.comDiakui bahwa tidak memiliki data tersebut dan menyatakan telah melakukan penelusuran internal terkait dugaan kebocoran data SIM Card.
Baca lebih lajut »

Kebocoran Data Pribadi Terjadi Lagi, Johnny Plate: Masyarakat Harus Sering Ganti PasswordKebocoran Data Pribadi Terjadi Lagi, Johnny Plate: Masyarakat Harus Sering Ganti PasswordMenteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate merespons soal kebocoran data pribadi yang kembali terjadi di dunia digital.
Baca lebih lajut »

Data Pribadi Sering Bocor, ICT Watch Desak RUU PDP DisahkanData Pribadi Sering Bocor, ICT Watch Desak RUU PDP DisahkanICT Watch mendesak pemerintah segera mengesahkan rancangan UU perlindungan data pribadi mengingatkan banyaknya fenomena kebocoran data di sejumlah perusahaan besar.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 11:11:28