Dampak Covid-19, Kunjungan Turis ke Indonesia Hanya 160.000 pada April

Indonesia Berita Berita

Dampak Covid-19, Kunjungan Turis ke Indonesia Hanya 160.000 pada April
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 51%

BPS mencatat jumlah kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia pada bulan April 2020 sebanyak 160,04 ribu orang atau menurun...

Badan Pusat Statistik mencatat jumlah kunjungan wisatawan mancanegara atau wisman ke Indonesia pada bulan April 2020 sebanyak 160,04 ribu orang. Foto/Dok Kemenparekraf- Badan Pusat Statistik mencatat jumlah kunjungan wisatawan mancanegara atau wisman ke Indonesia pada bulan April 2020 sebanyak 160,04 ribu orang atau menurun 87,44% dibanding jumlah kunjungan pada April 2019 . Demikian juga jika dibandingkan Maret 2020, jumlah kunjungan wisman pada April 2020 menurun 66,02%.

Menurut dia, penurunan tajam tersebut disebabkan pandemi virus corona yang dampaknya terhadap kunjungan wisman sudah terlihat mulai Februari lalu.Adapun secara kumulatif , jumlah kunjungan wisman ke Indonesia mencapai 2,77 juta kunjungan atau turun 45,01% dibandingkan dengan jumlah kunjungan wisman pada periode yang sama tahun 2019 yang berjumlah 5,03 juta kunjungan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rincian Kasus 26.473 Positif COVID-19 di 34 Provinsi Indonesia per 31 Mei 2020Rincian Kasus 26.473 Positif COVID-19 di 34 Provinsi Indonesia per 31 Mei 2020Berikut rincian kasus 26.473 positif COVID-19 di 34 provinsi Indonesia pada 31 Mei 2020.
Baca lebih lajut »

Dianggap Kurang Tepat, Kamarussamad Kritik Program PEN |Republika OnlineDianggap Kurang Tepat, Kamarussamad Kritik Program PEN |Republika OnlineProgram PEN tidak mencerminkan kebutuhan prioritas dalam penanganan dampak covid-19.
Baca lebih lajut »

UPDATE: Sebaran 700 Kasus Baru Covid-19 pada 31 MeiUPDATE: Sebaran 700 Kasus Baru Covid-19 pada 31 MeiPasien positif Covid-19 di Indonesia bertambah 700 orang. Dengan demikian, total pasien positif Covid-19 di Indonesia mencapai 26.473 orang.
Baca lebih lajut »

Ketua MPR: Pengamalan Pancasila Andalan Indonesia Atasi Covid-19Ketua MPR: Pengamalan Pancasila Andalan Indonesia Atasi Covid-19Ketua MPR: Pengamalan Pancasila Andalan Indonesia Atasi Covid-19. Indonesia telah menunjukan kepada dunia bahwa ideologi Pancasila mampu menjadi senjata Indonesia menghadapi pandemi covid-19.
Baca lebih lajut »

Risiko Berbadan Gemuk di Tengah Corona COVID-19Risiko Berbadan Gemuk di Tengah Corona COVID-19Kelebihan berat badan bisa berdampak pada kekebalan tubuh, terutama pada masa pandemi Corona COVID-19
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 13:33:26