Sejumlah wilayah di Cianjur seperti Kecamatan Cugenang, Pacet, Cipanas, Sukaresi, Warung Kondang, dan Sukanegara merupakan...
Salah satu tempat pengembangan bawang putih di Cianjur, Jawa Barat. Foto/Istimewa- Sejumlah wilayah di Cianjur seperti Kecamatan Cugenang, Pacet, Cipanas, Sukaresi, Warung Kondang, dan Sukanegara merupakan kawasan pengembangan bawang putih. Cianjur pun siap turut menyukseskan program pencapaian swasembada 2021.
"Kami bersama anggota menyewa tanah milik PTPN VIII dengan biaya sewa per hektare sebesar Rp10 juta per tahun. Lahan tersebut ditanami bawang putih dengan potensi panen sekitar 10-12 ton per hektare. Varietas yang dikembangkan yaitu varietas lumbu kuning, lumbu hijau dan sangga sembalun," ucap Suhendar.Suhendar memastikan semua hasil panen bawang putih akan dijadikan benih untuk memenuhi kebutuhan petani."Harga jual benih bawang putih saat ini sekitar Rp 50 ribu per kg.
“Kami sangat mendukung upaya pengembangan bawang putih di Cianjur. Dari hasil panen diharapkan semua bisa menjadi benih dan dapat berkontribusi untuk memenuhi kebutuhan benih bawang putih nasional," ujar Sukarman. Kepala Dinas Pertanian Cianjur Mamad Nano mengungkapkan, Cianjur memiliki potensi yang sangat besar untuk pengembangan bawang putih."Pada 2018 pertanaman bawang putih ada sekitar 230 hektare. Pada 2019 ini Cianjur mendapatkan bantuan APBN untuk pengembangan bawang putih seluas 250 hektare. Selain itu juga ada sekitar 12 importir yang melaksanakan kewajiban tanam bawang putih di Cianjur," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cianjur Siap Sukseskan Program Swasembada Bawang Putih 2021Harga jual benih bawang putih saat ini sekitar Rp 50 ribu per kg.
Baca lebih lajut »
Bea Cukai Juanda Siap Sukseskan Zona Integritas Kawasan Bandar Udara JuandaPenyelenggaraan pemerintah yang baik, yang menjalankan proses bisnisnya dengan prinsip-prinsip good governance adalah dambaan...
Baca lebih lajut »
Bea Cukai Juanda Siap Sukseskan Zona Integritas Kawasan BandaraPenyelenggaraan pemerintah yang baik, yang menjalankan proses bisnisnya dengan prinsip-prinsip good governance adalah dambaan semua pihak. Tuntutan masyarakat akan birokrasi yang transparan, akuntabilitas, bebas dari korupsi juga sangat tinggi.
Baca lebih lajut »
Bea Cukai Juanda Siap Sukseskan Zona Integritas Kawasan BandaraPenyelenggaraan pemerintah yang baik, yang menjalankan proses bisnisnya dengan prinsip-prinsip good governance adalah dambaan semua pihak. BeaCukaiJuanda
Baca lebih lajut »
KPU Siap Hadapi Gugatan Sengketa Hasil PemiluKPU menegaskan siap siap menghadapi sengketa perselisihan hasil pemilu (PHPU) di Mahkamah Konstitusi.
Baca lebih lajut »
Siap-siap Mudik, Ini Jalur Alternatif di Bantul YogyakartaBakal mudik ke Yogyakarta via darat? Simak sejumlah jalur alternatif mudik di Bantul.
Baca lebih lajut »
Aero-Aqsa Siap-Siap ke Kualifikasi Kejuaraan DuniaSemangat untuk Aero Aswar dan Aqsa Aswar! Mereka akan turun di seri II Kejuaraan Internasional Amerika P1 AquaX 2019, di Florida, Amerika Serikat. Sudah sampai mana persiapannya ya? aqsaaswar aeroaswar via detiksport
Baca lebih lajut »
Telaah - Ada yang siap menang tak siap kalahMenjelang 22 Mei tahun 2019, Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU) berkewajiban melakukan pengumuman tentang hasil pemilihan umum (pemilu) dan ...
Baca lebih lajut »
PNS Berkinerja Buruk Siap-siap Dipecat!Siap-siap! Pejabat administrasi dan pejabat fungsional yang tidak mencapai target kinerja dapat dikenakan sanksi hingga pemberhentian. Begini aturannya: PNS via detikfinance
Baca lebih lajut »
Siap-siap Dipecat, PNS yang Ikut Aksi 22 Mei di Jakarta'Kami melarang ASN terlibat kegiatan seperti itu. Tidak boleh, apabila ada yang ikut ke Jakarta saya akan langsung pecat,' kata Ajay M Priatna.
Baca lebih lajut »
Manjakan Konsumen, Wuling Sediakan 38 Titik Layanan Bagi Para PemudikWuling Motors siap menyambut libur Lebaran dengan menyiapkan beberapa program guna memberikan kenyamanan kepada para konsumennya...
Baca lebih lajut »