Cerita Calon Perwira Sembuh dari Covid-19 Hingga Rela Mendonorkan Plasma Darahnya Demi Pasien Lain
Perwira mantan Secapa Angkatan Darat mendonorkan plasma darahnya di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta Pusat, Jumat . Sebanyak 155 Perwira mantan Secapa AD yang sempat terkonfirmasi positif Covid-19 mendonorkan plasma darahnya untuk terapi plasma konvalesen. Tribunnews/Irwan Rismawan klaster Sekolah Calon Perwira TNI-AD Bandung, Jawa Barat pada 1 Juli 2020 lalu sudah sembuh dari infeksi.
Andi terlihat bugar dan fit saat ditemui di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Subroto, Jakarta, Jumat pagi. Pria asal Medan Sumatera Utara itu menceritakan, sudah kembali beraktivitas normal di Secapa sebagai seorang TNI-AD berpangkat Letnan II Secapa PK Tahun 2020 angkatan Panorama 29. Andi dinyatakan positif Covid-19 pada tanggal 1 Juli 2020 setelah menjalani Tes Swab/Tes PCR bersama 1262 Orang Tanpa Gejala di Secapa TNI-AD Bandung.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
19 Provinsi dengan Angka Kesembuhan COVID-19 di Atas Rata-rata DuniaPakar Satgas sampaikan 19 provinsi punya angka kesembuhan COVID-19 di atas rata-rata dunia.
Baca lebih lajut »
Cerita Kepala Disdukcapil Kota Bekasi yang Tak Mudah Berjuang Sembuh dari Covid-19 – Bebas AksesMengabaikan protokol kesehatan berarti mempermudah virus korona baru penyebab Covid-19 masuk ke tubuh. Padahal, berjuang untuk sembuh dari Covid-19 sangat tak mudah. Metropolitan adadikompas
Baca lebih lajut »
Cerita Jurnalis Foto, Kerja Berdampingan dengan Covid-19...Jurnalis foto salah satu profesi yang tidak bisa bekerja dari rumah. Mereka harus ke lapangan menghadapi sesuatu yang tak kasat mata, yaitu Covid-19.
Baca lebih lajut »
Cerita Dosen Unpad Jadi Relawan Uji Klinis Vaksin Covid-19Cerita relawan uji klinis vaksin Covid-19 di Bandung.
Baca lebih lajut »
Cerita Perawat Rawat Pasien Covid-19 di Ruang Isolasi, Pernah Pingsan karena Terlalu Lama Kenakan APDSalah satu Perawat di RSUD dr Soeselo Slawi, Mahya Awali, membagikan pengalaman dan keluh kesahnya selama merawat pasien Covid-19 di ruang isolasi.
Baca lebih lajut »
Cerita Pasien Covid-19 Ditolak Tiga Rumah Sakit di JakartaPasien positif corona sempat berkeliling ke sejumlah rumah sakit di Jakarta. Pasien itu ditolak oleh tiga rumah sakit dengan berbagai alasan.
Baca lebih lajut »