Cek Fakta: Tidak Benar Tak Ada Media yang Memberitakan tentang Pembakaran Foto Habib Rizieq

Indonesia Berita Berita

Cek Fakta: Tidak Benar Tak Ada Media yang Memberitakan tentang Pembakaran Foto Habib Rizieq
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 65 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 83%

Penelusuran klaim tidak ada media yang memberitakan tentang pembakaran foto Habib Rizieq Shihab di depan Gedung DPR

Liputan6.com, Jakarta- Beredar klaim tidak ada media yang memberitakan tentang pembakaran foto Habib Rizieq Shihab di depan Gedung DPR.

2 dari 4 halamanPenelusuran FaktaCek Fakta Liputan6.com menelusuri klaim tidak ada media yang memberitakan tentang foto Habib Rizieq dibakar menggunakan Google Search dengan kata kunci 'foto habib rizieq dibakar'. Aksi perusakan spanduk Habib Rizieq itu terekam dalam video yang viral di media sosial. Dalam video yang beredar, massa tampak memegang spanduk tersebut dan salah seorang di antara mereka menumpahkan bensin.

Dalam artikel tersebut, Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia , KH Muhyiddin Junaidi mengatakan, perilaku pembakaran gambar Habib Rizieq Syihab oleh sekelompok bertentangan dengan nilai-nilai Pancasila. Sebelumnya, viral di media sosial video perusakan dan percobaan pembakaran spanduk bergambar Habib Rizieq oleh sekelompok massa.

Menurutnya, pihak penegak hukum diminta agar segera menangkap para pelakunya guna menghindari terjadinya aksi balas dendam dari kalangan umat Islam."Sikap ambivalensi polisi dan para penegak hukum akan memperkeruh suasana dan mengganggu stabilitas keamanan negeri ini," ujarnya. 4 dari 4 halamanTentang Cek Fakta Liputan6.comLiputan6.com merupakan media terverifikasi Jaringan Periksa Fakta Internasional atau International Fact Checking Network bersama puluhan media massa lainnya di seluruh dunia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kuasa Hukum Habib Rizieq Melaporkan Boedi Djarot dkk ke Polda Metro JayaKuasa Hukum Habib Rizieq Melaporkan Boedi Djarot dkk ke Polda Metro JayaEggi Sudjana dan Damai Hari Lubis, selaku kuasa hukum Habib Rizieq Shihab, resmi melaporkan Boedi Djarot dkk ke Polda Metro Jaya. HabibRizieq
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Tidak Benar di Foto Ini Jokowi Datangi Polresta Bogor Mengurus SIM SendiriCek Fakta: Tidak Benar di Foto Ini Jokowi Datangi Polresta Bogor Mengurus SIM SendiriBeredar Foto yang mengklaim Jokowi mendatangi Polresta Bogor mengurus perpanjangan SIM sendiri
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Tidak Benar Foto Sirkuit Mandalika Siap Digunakan Tahun 2021Cek Fakta: Tidak Benar Foto Sirkuit Mandalika Siap Digunakan Tahun 2021Beredar foto di Facebook terkait Sirkuit Mandalika yang sedang dibangun di NTB untuk penyelenggaraan MotoGP. Foto-foto tersebut banyak dibagikan sejak pekan lalu.
Baca lebih lajut »

Kegiatan Pembinaan Rumah Quran Kembali Efektif |Republika OnlineKegiatan Pembinaan Rumah Quran Kembali Efektif |Republika OnlineAda 20 anak-anak yang ikut program, tapi yang benar-benar aktif ada 10 orang.
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Tidak Benar Flu Babi Lebih Bahaya daripada Covid-19Cek Fakta: Tidak Benar Flu Babi Lebih Bahaya daripada Covid-19Beredar klaim yang menyebut bahwa pandemi virus corona covid-19 saat ini terlalu dibesarkan media.
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Tidak Benar China Bangun Pangkalan Militer di Laut NatunaCek Fakta: Tidak Benar China Bangun Pangkalan Militer di Laut NatunaBeredar di aplikasi percakapan Whatsapp terkait pangkalan militer China yang disebut berada di dekat wilayah Indonesia tepatnya di Laut Natuna.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-04 08:12:07