Bursa Eropa Ditutup Menguat Ditopang Indikasi Pemulihan Ekonomi

Indonesia Berita Berita

Bursa Eropa Ditutup Menguat Ditopang Indikasi Pemulihan Ekonomi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Indeks Stoxx600 naik 0,29 persen, DAX Jerman naik 0,66 persen, FTSE Inggris naik 0,09 persen, CAC Prancis naik 0,09 persen, dan FTSE MIB Italia naik 0,21 persen

Pada Kamis malam Presiden AS Donald Trump mengeluarkan surat perintah eksekutif melarang segala bentuk transaksi di AS kepada dua perusahaan Tiongkok, Tencent dan ByteDance, dalam 45 hari ke depan. Tencent adalah pemilik aplikasi pesan WeChat, sedangkan ByteDance adalah pemilik TikTok. Kedua aplikasi ini dianggap sebagai ancaman terhadap keamanan AS. Microsoft tengah dalam pembicaraan mengakuisisi TikTok dan menargetkan 15 September bisa deal.

Data ketenagakerjaan AS menunjukkan pertumbuhan 1,763 juta lapangan kerja di bulan Juli, di atas ekspektasi survei ekonom Dow Jones 1,4 juta. Angka pengangguran AS turun ke 10,2 persen. Prancis mencatat defisit neraca perdagangan sebesar 7,96 miliar euro pada bulan Juni 2020, lebih tinggi dari defisit 7,46 miliar euro bulan Mei.

Produksi industri Jerman meningkat 8,9 persen bulan Juni, ditopang oleh pertumbuhan ekspor 14,9 persen, sebagian besar ke Tiongkok.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Data Cadangan Devisa Akan Angkat IHSG di Akhir PekanData Cadangan Devisa Akan Angkat IHSG di Akhir PekanIHSG diramal menguat pada akhir pekan ini ditopang oleh rilis data cadangan devisa yang stabil.
Baca lebih lajut »

Pemprov Babel Bentuk Tim Percepatan Ekspor |Republika OnlinePemprov Babel Bentuk Tim Percepatan Ekspor |Republika OnlineTim akan membantu mempercepat pemulihan ekonomi nasional melalui pemulihan daerah
Baca lebih lajut »

Jokowi Tunjuk Dua Lembaga Ikut Salurkan Utang, Siapa Saja?Jokowi Tunjuk Dua Lembaga Ikut Salurkan Utang, Siapa Saja?Presiden Joko Widodo menunjuk dua lembaga ikut menyalurkan pinjaman utang dalam rangka mempercepat pemulihan ekonomi nasional...
Baca lebih lajut »

Menkop: Satu Koperasi Bisa Dapat Dana Bergulir Rp 100 Miliar |Republika OnlineMenkop: Satu Koperasi Bisa Dapat Dana Bergulir Rp 100 Miliar |Republika OnlineDana program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) untuk LPDB mencapai Rp 1 triliun.
Baca lebih lajut »

Wamenkeu: Hingga Agustus 2020 Kegiatan Ekonomi Belum Pulih |Republika OnlineWamenkeu: Hingga Agustus 2020 Kegiatan Ekonomi Belum Pulih |Republika OnlinePemerintah memastikan belanja negara ditingkatkan untuk mendorong pemulihan ekonomi.
Baca lebih lajut »

Banten Mengekor DKI dan Jabar Minta Pinjaman Rp4 T ke PusatBanten Mengekor DKI dan Jabar Minta Pinjaman Rp4 T ke PusatKementerian Keuangan menyebut Pemprov Banten mengajukan permohonan pinjaman Rp4 triliun untuk pemulihan ekonomi era pandemi corona.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-17 20:34:07