Bursa Asia-Pasifik bergerak mixed Rabu pagi (18/5/2022) menyusul komentar semalam dari Ketua Federal Reserve AS Jerome Powell.
Singapura, Beritasatu.com — Bursa Asia-Pasifik bergerak mixed Rabu pagi menyusul komentar semalam dari Ketua Federal Reserve AS Jerome Powell, yang mengatakan akan menaikkan suku bunga sampai inflasi turun.
Ekonomi Jepang menyusut 1% secara tahunan pada Januari-Maret dibandingkan dengan kuartal sebelumnya. Angka itu lebih baik dari kontraksi 1,8% yang diprediksi dalam jajak pendapat Reuters. Nikkei 225 Tokyo naik 0,55%, indeks komposit Shanghai turun 0,15%, Hang Seng Hong Kong turun 0,62%, S&P/AX 200 naik 0,73%, Kospi Korea Selatan naik 0,05%.Ketua Fed AS Jerome Powell mengatakan dia akan mendukung kenaikan suku bunga sampai harga-harga mulai turun kembali ke level yang sehat. Sebelumnya pada bulan Mei, bank sentral AS menaikkan suku bunga sebesar 50 poin persentase, kenaikan terbesar dalam dua dekade.
Dow Jones Industrial Average melonjak 431,17 poin, atau 1,34%, menjadi 32.654,59. S&P 500 naik 2,02% menjadi 4.088,85. Nasdaq Composite naik 2,76% menjadi 11.984,52. Minyak mentah Brent diperdagangkan 1,97% lebih rendah pada $ 111,99, dan minyak mentah West Texas Intermediate AS ditutup 1,58%, lebih rendah pada $ 112,40 per barel.TAG: Bursa Asia Nikkei Hang Seng Kospi Beritasatu Bisnis
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Waduh, Bursa Asia Merah Lagi Gegara Rilis Data Ekonomi ChinaMayoritas bursa di kawasan Asia bergerak melemah pada perdagangan hari ini, setelah China melaporkan angka ekonomi yang mengecewakan
Baca lebih lajut »
Tidak Terpengaruh Wall Street, Bursa Asia Dibuka PositifBursa Asia-Pasifik dibuka beragam pada perdagangan Selasa pagi (17/5/2022). Investor menantikan rilis risalah rapat dari Reserve Bank of Australia.
Baca lebih lajut »
Rugi Selama 2021, Bank Panin Dubai Syariah (PNBS) Jelaskan ke Bursa | Finansial - Bisnis.comRugi Bank Panin Dubai Syariah berbanding terbalik dengan periode yang sama tahun 2020 yang masih membukukan laba bersih senilai Rp128 juta.
Baca lebih lajut »
Masih Melempem, Cermati Saham LQ45 Terbaik Setelah Libur Bursa Hari Raya Waisak 2022 | Market - Bisnis.comIndeks LQ45 diramal masih bergerak fluktuatif hingga akhir Mei 2021. Investor disarankan memilih saham LQ45 terbaik.
Baca lebih lajut »
Listing di Bursa, Saham Oscar Living (OLIV) Naik 8 Persen Awal Perdagangan | Market - Bisnis.comDengan terlaksananya IPO ini, Oscar Living (OLIV) berharap menjadi pemimpin pasar pedagang furniture khususnya secara online serta mengambil bagian dalam industri ekonomi digital.
Baca lebih lajut »
Lemahnya Perlindungan untuk Investor Kripto, Ini Kata Komite Sekuritas dan Bursa AS |Republika OnlinePara investor kripto kebanyakan tidak mendapat keterbukaan yang adil dan fair
Baca lebih lajut »