Listing di Bursa, Saham Oscar Living (OLIV) Naik 8 Persen Awal Perdagangan
Bisnis.com, JAKARTA - Emiten furnitur PT Oscar Mitra Sukses Sejahtera Tbk. atau Oscar Living resmi mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia , hari ini, Selasa . Saham Oscar Mitra Sejahtera dibuka naik ke zona hijau sesaat setelah pembukaan perdagangan.
Tercatat, sebanyak 26,8 juta saham diperdagangkan dengan nilai Rp2,89 miliar. Saham OLIV memiliki kapitalisasi pasar Rp205,2 miliar. "Melalui kesempatan ini, kami ingin mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk dapat menjadi bagian dalam perjalanan kami untuk mencapai tujuan tersebut. Dengan struktur permodalan yang kuat dan dukungan yang penuh dari publik, Oscar Mitra Sukses Sejahtera siap untuk terus menjadi salah satu perusahaan kebanggaan Indonesia,” kata Hendro, Selasa .
Dana yang terhimpun dari penawaran umum ini rencananya akan digunakan oleh OLIV untuk meningkatkan performa perusahaan, antara lain untuk modal kerja, pembelian kendaraan untuk pengiriman, pembukaan gudang-gudang distribusi baru dan peremajaan gudang yang sudah ada saat ini. Rencana tersebut diharapkan untuk mendorong kinerja perusahaan dan meningkatkan penjualan perseroan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Masih Melempem, Cermati Saham LQ45 Terbaik Setelah Libur Bursa Hari Raya Waisak 2022 | Market - Bisnis.comIndeks LQ45 diramal masih bergerak fluktuatif hingga akhir Mei 2021. Investor disarankan memilih saham LQ45 terbaik.
Baca lebih lajut »
Harga Rumah Subsidi Naik 7 Persen, Permintaan di Jabodetabek Meningkat | Ekonomi - Bisnis.comMeskipun terdapat perubahan harga rumah komersil dan rumah subsidi hingga 7 persen, namun antusiasme permintaan properti terus meningkat.
Baca lebih lajut »
Dihempas Aksi Jual, Wall Street Melemah di Akhir Perdagangan | Market - Bisnis.comIndeks S&P 500 ditutup melemah 0,39 persen ke level 4.008,01, sedangkan indeks Nasdaq Composite merosot 1,2 persen ke 11.662,79. Di sisi lain, indeks Dow Jones ditutup menguat tipis 0,08 persen.
Baca lebih lajut »
Investor Endus Krisis Malaise, Wall Street Tumbang Awal Sesi Senin (16/5) | Market - Bisnis.comBursa saham Amerika Serikat kembali mengalami tekanan pada awal sesi Senin (16/5/2022).
Baca lebih lajut »
IHSG Bakal Fluktuatif Hari Ini, Rekomendasi Saham SMGR, CPIN, EXCL, MDKA | Market - Bisnis.comIHSG berikutnya berpeluang menguat terbatas untuk membentuk wave (b) ke rentang 6.660-6.700 dan akan terkoreksi kembali ke bawah 6.509.
Baca lebih lajut »
Kedelai Meroket 106 Persen, Perajin Tahu di Banten Menjerit | Ekonomi - Bisnis.comHarga kedelai yang naik tajam membuat perajin tahu kesulitan.
Baca lebih lajut »