Bupati Rembang Abdul Hafidz mengharamkan Aparatur Sipil Negara (ASN) memakai gas tiga kilogram yang diperuntukkan untuk masyarakat kurang mampu. Peringatan itu juga berlaku untuk penggunaan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi.
Menurut Bupati kenapa Negara selalu bermasalah. Karena persoalan tidak tertib. Persoalan data. Salah satunya ASN tidak tertib pakai 3 kg. Harusnya mereka menggunakan ukuran 5 kg atau 12 kg sebagainya.
“Jika ada informasi dan terbukti. Ada pejabat akan kami sanksi. Bahkan diganti. Karena pejabat harus bisa memberi contoh. Karena Elpiji tiga kg untuk orang miskin. ASN juga tidak boleh pakai Pertalite. Pakai Pertamax,” tegasnya.– Bupati Rembang Abdul Hafidz mengharamkan Aparatur Sipil Negara memakai gas tiga kilogram yang diperuntukkan untuk masyarakat kurang mampu. Peringatan itu juga berlaku untuk penggunaan bahan bakar minyak bersubsidi atau pertalite.
”Tidak boleh. Haram hukumnya. Negara tidak memperbolehkan. Itu hanya bagi yang masuk di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial kemiskinan,” tandasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bupati Dukung Cianjur Fashion Week, tapi Jangan di Zebra Cross!Bupati Cianjur Herman Suherman mendukung kegiatan Cianjur Fashion Week. Syaratnya, ia meminta kegiatan itu jangan dilakukan di zebra cross.
Baca lebih lajut »
Diduga Selingkuh dengan Ajudan Bupati, CPNS di Cilacap DiberhentikanCPNS berinisial TS (27) itu dilaporkan oleh sang suami yang curiga jika istrinya menjalin hubungan gelap dengan ajudan Bupati Cilacap berinisial FF (27). - Regional
Baca lebih lajut »
202 Kepala Daerah Dapat Bantuan Hunian, Bupati Thoriq Wanti-Wanti Tidak DIjualBupati Lumajang Thoriqul Haq mewanti-wanti kepada penerima bantuan huntap dan huntara agar tak menjual rumah relokasi yang diberikan pemerintah. Lumajang
Baca lebih lajut »
Ditinggal Anak Buah, Plt Bupati Bogor Kesal | merdeka.comPlt Bupati Bogor Iwan Setiawan kesal tidak ada satu pun kepala dinas/badan hadir dalam peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) di Auditorium Sekretariat Daerah Kabupaten Bogor, Kamis (28/7). Iwan semakin kesal lantaran tidak ada perwakilan dari dinas/badan terkait untuk mewakili pimpinan yang tidak dapat hadir.
Baca lebih lajut »
Bupati Sragen Ancam Sunat TPP 50% Bagi OPD Tak InovatifIndeks inovasi daerah Sragen mengalami tren menurun. Oleh karenanya, Bupati Sragen mendorong semua OPD untuk berinovasi.
Baca lebih lajut »
Wali Kota & Bupati Madiun Kompak, Larang Konvoi Pesilat Saat SuroanKepala daerah Kabupaten dan Kota Madiun sepakat melarang adanya konvoi pada saat malam 1 Sura atau Suroan. malam1Sura
Baca lebih lajut »