Bupati Penajam Paser Utara (PPU) mengatakan penjualan lahan di kawasan calon ibu kota negara (IKN) tidak bisa seenaknya, namun harus ada izin guna meminimalisir masalah di kemudian hari.
Dokumentasi - Gagasan desain Nagara Rimba Nusa yang ditetapkan sebagai pemenang terbaik pertama Sayembara Gagasan Desain Kawasan Ibukota baru Negara atau IKN oleh Kementerian PUPR di Jakarta, Senin . ANTARA/Aji Cakti
Perbub tersebut ia terbitkan karena diakui bahwa persoalan lahan menjadi permasalahan terbesar hampir di setiap daerah, termasuk di Kabupaten PPU yang usianya baru 18 tahun, terlebih daerah ini kemudian ditunjuk sebagai lokasi IKN yang baru.Untuk meminimalisir berbagai permasalahan yang mungkin terjadi di masa mendatang, maka ia mengambil berbagai langkah strategis sebagai upaya antisipasi, salah satunya adalah melalui Perbub tersebut.
"Hal ini perlu dilakukan agar semua persiapan yang perlu dikerjakan dapat dilakukan tanpa harus menggunakan dana daerah. Pusat jangan hanya selalu terima beres, bahkan terkadang menyalahkan daerah, padahal tidak mengimbangi anggaran prioritas terkait IKN baru ini," ucap Bupati. Fakta menunjukkan betapa banyak daerah di Indonesia yang rusuh akibat persoalan tanah yang ujung-ujungya melahirkan konflik sosial, sehingga akan berdampak pada kerugian yang bukan hanya dialami daerah, tetapi juga sampai pemerintah pusat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cek Fakta: Tidak Benar Bupati Malang Keluarkan Izin Kegiatan yang Datangkan MassaBeredar di media sosial dan aplikasi percakapan Instruksi Bupati Malang terkait kegiatan di bulan Agustus ini. Postingan Instruksi Bupati Malang itu ramai dibagikan sejak pekan lalu.
Baca lebih lajut »
Bupati Minta Legislator Lembata Pacu Wirausaha Warga MingarPEMKAB Lembata, Nusa Tenggara Timur, terus memacu berbagai terobosan guna menjadikan Mingar, Desa Pasir Putih, Kecamatan Nagawutung, menjadi tujuan obyek wisata handal.
Baca lebih lajut »
Positif Korona,Bupati Aceh Singkil & Istri Jalani Isolasi MandiriBupati Aceh Singkil dan istrinya itu dalam kondisi segar dan bugar. Tidak ada gejala dari virus tersebut sehingga tidak memerlukan perawatan medis rumah sakit.
Baca lebih lajut »
Suami Bupati Tanggamus Positif Covid-19Suami Bupati Tanggamus, Dewi Handajani yang juga sekaligus berstatus mantan Bupati Tanggamus, Bambang Kurniawan, positif terjangkiti Covid-19. MantanBupatiTanggamus
Baca lebih lajut »
Bupati Lebak: Kasus Corona Meningkat Lagi karena Masyarakat Masih Abai Pakai MaskerBupati perempuan pertama di Kabupaten Lebak itu khawatir akan terus terjadi peningkatan kasus dan menjauh dari harapan target zona hijau di Lebak.
Baca lebih lajut »
RK Minta Walkot-Bupati Tegakkan Inpres Jokowi Lawan CoronaGubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengingatkan bahwa Inpres No. 6 tahun 2020 mesti dijalankan dalam mengendalikan virus corona.
Baca lebih lajut »