KPK telah menyerahkan barang bukti dan dua tersangka dalam kasus dugaan suap jual beli jabatan di Pemkab Pemalang, Jawa Tengah ke penuntutan agar dapat segera disidangkan.
Bupati Pemalang Mukti Agung Wibowo menutupi mukanya saat berjalan keluar usai menjalani pemeriksaan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Rabu . ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/hp.
Ia mengatakan penahanan terhadap dua tersangka itu tetap dilakukan untuk masing-masing 20 hari ke depan sampai dengan 27 Desember 2022. Saat ini, AW ditahan di Rutan KPK pada Gedung Merah Putih KPK, Jakarta dan AJW ditahan di Rutan KPK pada Kavling C1 berlokasi Gedung Pusat Edukasi Antikorupsi KPK, Jakarta.
Keempatnya saat ini sudah berstatus terdakwa dan sedang menjalani persidangan di Pengadilan Tipikor Semarang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KPK Tangkap Ra Latif dan 5 Pejabat Pemkab Bangkalan, Ini DaftarnyaKPK menangkap Bupati Bangkalan, AbduI Latif Amin Imron atau Ra Latif dan lima pejabat di Pemkab Bangkalan terkait kasus jual beli jabatan.
Baca lebih lajut »
Foto : Ekspresi Bupati Bangkalan Ditahan KPK Terkait Korupsi Lelang Jabatan | merdeka.comEkspresi Bupati Bangkalan Ditahan KPK Terkait Korupsi Lelang Jabatan. KPK resmi mengumumkan Bupati Bangkalan Abdul Latif Amin Imron sebagai tersangka. Dia diduga terlibat tindak pidana suap terkait lelang jabatan di Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan, Jawa Timur.,Bangkalan,KPK,Lelang Jabatan,Komisi Pemberantasan Korupsi,Operasi Tangkap Tangan,Operasi Tangkap Tangan KPK,Viral Hari Ini,Jakarta
Baca lebih lajut »
Rincian UMK 2023 di 3 Provinsi Pulau Jawa, Mulai dari Jabar, Jateng, hingga Jatim - Pikiran Rakyat TasikmalayaSimak rincian UMK 2023 di tiga provinsi di Pulau Jawa, seperti Jawa Barat, Jawa Timur, dan Jawa Tengah berdasarkan Permenaker 18 Tahun 2022.
Baca lebih lajut »
Foto : KPK Tahan Hakim Agung Gazalba Saleh Terkait Suap KSP Intidana di MA | merdeka.comKPK menahan Gazalba Saleh sebagai tersangka dugaan suap pengurusan perkara pidana Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Intidana di Mahkamah Agung (MA). Dalam rilis, Wakil Ketua KPK, Johanes Tanak menyampaikan Gazalba akan ditahan di Rumah Tahanan (Rutan) KPK Pomdam Jaya, Jakarta Selatan, selama 20 hari.,Kasus Suap,Kasus korupsi,Hakim MA ditangkap KPK,KPK tangkap hakim,Hakim Korupsi,Hakim Nakal,Viral Hari Ini,Jakarta
Baca lebih lajut »
KPK Periksa Ketua DPRD Bangkalan Muhammad FahadKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Ketua DPRD Kabupaten Bangkalan Muhammad Fahad terkait kasus dugaan suap lelang jabatan di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan, Jawa Timur.
Baca lebih lajut »
Alasan KPK Tangkap Bupati Bangkalan Usai Pemeriksaan di Polda JatimKPK menangkap Bupati Bangkalan Abdul Latif Amin Imron tersangka dugaan suap jual beli jabatan usai diperiksa di Polda Jawa Timur. Begini alasan KPK.
Baca lebih lajut »