Andre Rosiade menilai, dalam mendorong upaya rekonsiliasi, jangan hanya sekedar basa basi di depan media.
Jakarta, Beritasatu.com - Banyak pihak menyarankan agar dua tokoh nasional yang mengikuti perhelatan Pemilihan Presiden 2019, Capres Joko Widodo dan Capres Prabowo Subianto dapat segera melakukan pertemuan untuk rekonsiliasi. Upaya rekonsiliasi dibutuhkan untuk meredam ketegangan politik pascapengumuman hasil rekapitulasi tingkat nasional KPU.
"Pihak sebelah sibuk bicara rekonsiliasi dan ingin adanya pertemuan antara Pak Jokowi dan Prabowo, tetapi mereka hanya sebatas basa basi politik saja di depan media," kata Andre Rosiade, di Jakarta, Sabtu .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BPN: Kalau Jokowi Mau Ketemu, Tinggal Telepon Langsung Prabowo'Kalau mau ketemuan sederhana kok, Pak Jokowi cukup menelepon langsung Pak Prabowo untuk atur ketemuan secara langsung,' sebut Andre. Jokowi Prabowo
Baca lebih lajut »
Eks Komisioner KPU: Kubu Prabowo Sulit Buktikan Pemilu CurangSigit Pamungkas mengungkapkan sulit bagi Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi membuktikan telah terjadi kecurangan TSM
Baca lebih lajut »
Pertemuan Jokowi-Prabowo Perlu Segera DilakukanPertemuan Jokowi-Prabowo diperlukan untuk mencairkan suasana jokowi prabowo jokowi prabowo
Baca lebih lajut »
Aksi Berujung Ricuh, BPN Imbau Semua Pihak Bisa Menahan DiriSaat ini kubu Prabowo-Sandiaga tengah mendengarkan masukan dari sejumlah tokoh terkait upaya mengajukan gugatan ke MK.
Baca lebih lajut »
Sempat Ngaku Dibajak, Dahnil Anzar Sebut Akun Twitter-nya Kembali NormalKoordinator jubir BPN Prabowo-Sandiaga, Dahnil Anzar Simanjuntak mengaku bisa kembali mengakses akun Twitter miliknya.
Baca lebih lajut »
BPN: Ucapan Prabowo Sebagai Capres Tak Bisa DipidanaBPN menegaskan SPDP terhadap Prabowo tak otomatis membuatnya jadi tersangka makar. Menurut BPN semua ucapan Prabowo sebagai capres, dilindungi UU.
Baca lebih lajut »
BPN Klaim Ucapan Prabowo Sebagai Capres tidak Bisa Dipidanakan
Baca lebih lajut »
Viral Video Prabowo 'Beri Kopi' ke Korban 22 Mei, BPN: Bisa Jadi Obat Herbal'Bisa jadi itu obat herbal,' kata anggota BPN Habiburokhman, membantah video viral Prabowo memberikan kopi kepada korban rusuh yang sedang diinfus. aksi22mei Pilpres2019
Baca lebih lajut »
Fahira Idris Dukung Langkah BPN Mengajukan Gugatan ke MKHari ini, Jumat (24/5) BPN Prabowo -Sandiaga berencana mengajukan gugatan hasil pemilu 2019 ke Mahkamah Konstitusi (MK). Langkah ini dianggap tepat sebagai forum yang mempunyai kekuatan hukum untuk membeberkan berbagai dugaan bukti-bukti kecurangan penyel
Baca lebih lajut »
Beginilah Penjelasan Mahfud MD Prabowo Bisa Berbalik Unggul dari Jokowi dalam Pilpres 2019 - Tribunnews.comMantan Ketua MK Mahfud MD menyebut jika Jokowi-Maruf Amin bisa saja kalah jika tim Prabowo-Sandiaga Uno mengajukan gugatan soal angka perolehan suara.
Baca lebih lajut »
Via Telepon, Presiden Korsel Ucapkan Selamat kepada JokowiPresiden Moon Jae-in menyampaikan ucapan selamat melalui sambungan telepon langsung dengan Presiden Joko Widodo pada hari...
Baca lebih lajut »