Bibit Ayam Dikurangi, Harga di Tingkat Peternak Diklaim Membaik

Indonesia Berita Berita

Bibit Ayam Dikurangi, Harga di Tingkat Peternak Diklaim Membaik
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 51%

Peternak ayam belakangan ini mengeluhkan harga ayam yang anjlok. Bahkan harga ayam di tingkat peternak sempat mencapai Rp 8 ribu per kg. Bagaimana upaya pemerintah? Peternak via detikfinance

"Sudah naik, di tingkat peternak barusan di Jateng harga Rp 17-18 ribu per kg," ujarnya di Kemenko Perekonomian, Jakarta, Senin .

Upaya pemerintah sendiri dengan mendorong perusahaan peternakan untuk mengurangi produksi bibit ayam potong. Anehnya, baru satu hari dilakukan harga ayam ditingkat peternak sudah naik."Kalau logika saya, jika kita potong telur atau kurangi hedging egg dampaknya mestinya bulan depan. Tapi, sekarang satu hari aja sudah naik, nah itu jawab aja," ujarnya.

Menurut Ketut memang ada yang aneh dari kondisi rantai jual ayam atas kejadian tersebut. Oleh karena itu Kementerian Pertanian ke depannya akan mengatur baik ditingkat peternak, pasar maupun brokernya. Untuk broker sendiri akan meregistrasi para broker ayam. Tujuannya untuk mengatur pasokan dan penjualan diantara tingkat peternak dan pasar sendiri.

"Saya maunya broker yang ada harus resmi, sehingga ketika ada gejolak mudah menelusurinya. Kedua, sebenarnya sebelum ada impor mestinya integrator mengajukan analisa kebutuhan perusahaannya, karena selama ini yang disalahkan selalu pemerintah," tuturnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Mulai Kurangi Bibit Ayam dan Final StockPemerintah Mulai Kurangi Bibit Ayam dan Final StockJumlah bibit ayam dan final stock yang dikurangi sebesar 6,85 juta ekor
Baca lebih lajut »

Harga Ayam Diklaim Mulai Membaik karena Pengurangan BibitHarga Ayam Diklaim Mulai Membaik karena Pengurangan BibitKenaikan harga ayam di peternak terjadi tidak hanya di sentra Jawa Tengah.
Baca lebih lajut »

Peternak Ayam Petelur Antisipasi Imbas Harga Ayam AnjlokPeternak Ayam Petelur Antisipasi Imbas Harga Ayam AnjlokPengusaha ayam petelur mulai mengantisipasi telur-telur yang seharusnya ditetaskan tapi justru dijual demi mengurangi pasokan ayam lantaran harga ayam anjlok.
Baca lebih lajut »

Harga Anjlok Dikhawatirkan Merambat ke Ayam PetelurHarga Anjlok Dikhawatirkan Merambat ke Ayam PetelurHarga daging ayam broiler di peternak tengah terpuruk jauh dari harga pokok produksi.
Baca lebih lajut »

Pemerintah akan Kaji Ulang Pengajuan Impor Bibit AyamPemerintah akan Kaji Ulang Pengajuan Impor Bibit AyamPengkajian ulang tersebut guna melihat lebih teliti antara kebutuhan dan suplai ayam.
Baca lebih lajut »

Ganjar ajak asosiasi peternak cari solusi anjloknya harga ayamGanjar ajak asosiasi peternak cari solusi anjloknya harga ayamGubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengajak  Asosiasi Peternak Ayam untuk duduk bersama guna mencari solusi terkait dengan anjloknya harga ayam di ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 05:53:32