Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Dody Budi Waluyo mengatakan mobilitas yang bisa mendukung konsumsi domestik akan menjadi salah satu kunci utama ...
Deputi Gubernur Bank Indonesia Dody Budi Waluyo saat ditemui di sela Pertemuan IMF-WB di Washington DC, AS, Jumat waktu setempat. ANTARA/SatyagrahaWashington DC, AS - Deputi Gubernur Bank Indonesia Dody Budi Waluyo mengatakan mobilitas yang bisa mendukung konsumsi domestik akan menjadi salah satu kunci utama pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2023.
Ia memastikan mobilitas manusia maupun barang yang bisa mendorong kegiatan perekonomian kembali normal pada 2023, sehingga dapat berpengaruh tidak hanya kepada kinerja konsumsi, tetapi juga investasi. Namun, Dody menilai kinerja ekspor tidak tumbuh optimal seperti di 2021 dan 2022, meski ekspor komoditas masih menjadi primadona serta adanya penguatan industri hilirisasi atau olahan barang hasil mineral yang berorientasi ekspor.," kata Dody.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Waspada Bahaya Kosmetik Tahan Lama dengan Warna Mencolok, Ini Kata BPOMDeputi Bidang Pengawasan Obat Tradisional, Suplemen Kesehatan, dan Kosmetik Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Reri Indriani menjelaskan, produk kosmetik...
Baca lebih lajut »
Nova Arianto Merespons Kemungkinan Gantikan Shin Tae-yong sebagai Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2023 - Bola.netBima Sakti mendorong asisten pelatih Timnas Indonesia senior, U-23, dan U-20, Nova Arianto untuk jadi juru taktik Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2023.
Baca lebih lajut »
BI Maluku - TNI AL gelar ekspedisi Rupiah berdaulat di pulau terluarKantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Maluku menggandeng Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) IX Ambon, menggelar ekspedisi Rupiah berdaulat di tiga ...
Baca lebih lajut »
Mengapa Stigma Negatif Melekat pada Isu Kesehatan Mental di Indonesia?Stigma negatif ini membuat isu kesehatan mental di Indonesia jadi tabu, bahkan memalukan.
Baca lebih lajut »
Livoli Divisi Utama 2022: Vita Solo Tanpa Kemenangan dan Jadi Juru KunciVita Solo selalu kalah dari lawannya dengan skor 0-3 selama berkompetisi di Pool DD Livoli Divisi Utama 2022 di Banyuwangi, Jawa Timur.
Baca lebih lajut »
Musim hujan di sebagian besar wilayah Indonesia, BMKG minta masyarakat waspadai hujan lebat disertai petir - BBC News IndonesiaBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan puncak musim hujan di sebagian wilayah Indonesia terjadi di bulan Desember 2022 hingga Januari 2023.
Baca lebih lajut »