Berpengalaman Memimpin Kapal Perang, Laksamana TNI Yudo Margono Kini Jadi KSAL

Indonesia Berita Berita

Berpengalaman Memimpin Kapal Perang, Laksamana TNI Yudo Margono Kini Jadi KSAL
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 83%

Laksamana TNI Yudo Margono sebelumnya mengemban tugas sebagai Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I sejak 24 September 2019.

Liputan6.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi melantik Laksamana TNI Yudo Margono sebagai Kepala Staf Angkatan Laut menggantikan Laksamana TNI Siwi Sukma Adji yang pensiun pada bulan Mei 2020. Presiden Jokowi juga menaikkan pangkat Yudo Margono satu tingkat, dari laksamana madya menjadi laksamana atau bintang empat.

Pria kelahiran Madiun, Jawa Timur, 26 November 1965, itu merupakan alumnus Akademi Angkatan Laut angkatan XXXIII/1988. Kesuksesan dalam mengemban misi yang diterimanya, suami dari Veronica Yulis Prihayati itu pun didapuk menjadi Komandan KRI Pandrong 801, KRI Sutanto 877, hingga KRI Ahmad Yani 351. Selanjutnya, pada 2014-2015 Yudo yang memiliki tiga anak itu diberikan amanah sebagai Paban II Opslat Sops Mabesal, Komandan Lantamal I Belawan pada tahun 2015-2016, dan Kepala Staf Koarmabar pada 2016-2017.

2 dari 3 halamanSukses Memimpin OperasiSetelah itu, Yudo Margono menjabat sebagai Panglima Kogabwilhan I pada tanggal 24 September 2019. Jabatan barunya itu sebagai Pangkogabwilhan I membuat karier Yudo makin moncer karena berhasil melaksanakan misi yang diembannya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bersumpah di Bawah Alquran, Laksamana Yudo & Marsekal Fadjar Jadi Kepala Staf TNIBersumpah di Bawah Alquran, Laksamana Yudo & Marsekal Fadjar Jadi Kepala Staf TNIPresiden Jokowi melantik Laksamana Yudo Margono menjadi KSAL dan Marsekal Fadjar Prasetyo menjadi KSAU. YudoMargono
Baca lebih lajut »

Ini Jejak Karier Kasal Baru, Laksamana TNI Yudo MargonoIni Jejak Karier Kasal Baru, Laksamana TNI Yudo MargonoLaksamana TNI Yudo Margono dilantik sebagai Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) menggantikan Laksamana TNI Siwi Sukma Adji yang pensiun pada bulan Mei 2020.
Baca lebih lajut »

Foto di Atas Tank TNI, Ahmad Dhani: Please, Jangan Bandingkan Dewa 19 dengan Band LainFoto di Atas Tank TNI, Ahmad Dhani: Please, Jangan Bandingkan Dewa 19 dengan Band LainAhmad Dhani mengunggah foto berbahaya saat berada di atas tank TNI dalam operasi militer di Aceh.
Baca lebih lajut »

Jelang Lebaran, TNI-Polri Keliling Tempat Ibadah Lintas AgamaJelang Lebaran, TNI-Polri Keliling Tempat Ibadah Lintas AgamaAparat gabungan TNI dan Polri berkeliling ke sejumlah tempat ibadah untuk menjamin keamanan menjelang Hari Raya Idul Fitri 1441 H.
Baca lebih lajut »

Puluhan Personel TNI Dikerahkan Jaga Asrama Haji Pondok Gede |Republika OnlinePuluhan Personel TNI Dikerahkan Jaga Asrama Haji Pondok Gede |Republika Online196 WNI anggota Jamaah Tabligh dari Bangladesh kini diobservasi di asrama haji.
Baca lebih lajut »

Kantongi Info Intelijen, Bea Cukai Gandeng TNI untuk Amankan 1,3 Juta Batang Rokok IlegalKantongi Info Intelijen, Bea Cukai Gandeng TNI untuk Amankan 1,3 Juta Batang Rokok IlegalJajaran Bea Cukai menggencarkan pemberantasan peredaran rokok ilegal pada masa pandemi dengan melibatkan TNI. BeaCukai
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 12:46:44