Presiden Jokowi melantik Laksamana Yudo Margono menjadi KSAL dan Marsekal Fadjar Prasetyo menjadi KSAU. YudoMargono
jpnn.com, JAKARTA - Presiden Joko Widodo melantik dua kepala staf TNI di Istana Negara, Jakarta Pusat, Rabu . Dalam pelantikan itu, Laksamana Yudo Margono mengucapkan sumpah jabatan Kepala Staf Angkatan Laut , sedangkan Marsekal Fadjar Prasetyo menjadi Kepala Staf Angkatan Udara . Yudo diangkat menjadi orang nomor 1 di TNI AL berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 32 TNI Tahun 2020 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan KSAL.
"Demi Allah saya bersumpah bahwa saya akan setia kepada negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 serta akan menjalankan segala peraturan perundang-undangan dengan selurus-lurusnya demi darmabakti saya kepada bangsa dan negara,” ucap Yudo dan Fadjar. Keduanya juga bersumpah dalam menjalankan tugas jabatan akan menjunjung tinggi etika jabatan dan bekerja dengan sebaik-baiknya dengan penuh rasa tanggung jawab.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jokowi Lantik Yudo Margono Jadi KSAL, Fadjar Prasetyo Jadi KSAUPresiden Jokowi melantik Yudo Margono sebagai Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) dan Fadjar Prasetyo sebagai Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU). KSAL KSAU
Baca lebih lajut »
Yudo Margono Resmi Jadi KSAL, Fadjar Prasetyo KSAUYudo Margono sebelumnya menjabat sebagai Pangkogabwilhan I. Sementara Fadjar Prasetyo menjabat sebagai Pangkogabwilhan II.
Baca lebih lajut »
Profil Laksamana Madya Yudo Margono, KSAL Baru yang Bakal Dilantik Jokowi Rabu Besok - Tribunnews.comBerikut ini profil Laksamana Madya Yudo Margono yang ditunjuk Jokowi sebagai KSAL baru menggantikan Laksamana Siwi Sukma Adji
Baca lebih lajut »
Besok, Marsdya Fadjar Prasetyo Dilantik Jadi KSAU, Laksdya Yudo Margono sebagai KSALPresiden Joko Widodo dijadwalkan melantik pucuk pimpinan di Angkatan Laut (AL) dan Angkatan Udara (AU). Jika tidak ada aral...
Baca lebih lajut »
Yudo Margono Dilantik Jadi KSAL, Fadjar Prasetyo KSAUMendapat promosi sebagai kepala staf, Yudo Margono dan Fadjar Prasetyo juga meraih kenaikan pangkat sebagai Laksamana TNI dan Marsekal TNI.
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi lantik Yudo Margono sebagai KSALPresiden Joko Widodo melantik Laksamana TNI Yudo Margono sebagai Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) menggantikan Laksamana TNI Siwi Sukma Adji.\r\n\r\nPresiden ...
Baca lebih lajut »