Baznas RI Tidak Akan Terima Donasi dari McDonald's Indonesia untuk Bantuan Gaza dan Palestina

Berita Berita

Baznas RI Tidak Akan Terima Donasi dari McDonald's Indonesia untuk Bantuan Gaza dan Palestina
Baznas RIDonasiMcdonald's Indonesia
  • 📰 tvOneNews
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 35%
  • Publisher: 99%

Baznas RI mengumumkan bahwa mereka tidak akan menerima lagi donasi dari McDonald's Indonesia untuk bantuan kepada masyarakat Gaza, Palestina, dan mustahik dalam program lainnya. Keputusan ini diambil setelah mendengar masukan dan keresahan masyarakat serta sebagai tindak lanjut arahan dari Ketua BAZNAS RI.

Baznas RI janji tidak akan menerima lagi donasi dari McDonald's Indonesia untuk bantuan kepada masyarakat Gaza , Palestina , dan mustahik dalam program lainnya. Deputi I BAZNAS RI Bidang Pengumpulan M. Arifin Purwakananta mengatakan sikap tersebut menindaklanuti arahan dari Ketua BAZNAS RI , Prof. Dr. Noor Achmad dalam pernyataan resmi, beberapa waktu lalu.

Sikap tidak akan menerima lagi donasi dari McDonald's Indonesia juga diambil sebagai evaluasi setelah mendengar masukan dan keresahan masyarakat. "Dengan memperhatikan secara seksama atas kritik dan penolakan dari berbagai elemen masyarakat atas bantuan yang diterima oleh Baznas dari McDonald's untuk Palestina, maka Baznas memutuskan mengambil langkah ini," kata Arifin dalam keterangannya, Kamis (4/4/2024).Baznas juga memohon maaf atas kekhawatiran masyarakat dan akan terus memperbaiki diri menjadi lebih baik ke depanny

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tvOneNews /  🏆 1. in İD

Baznas RI Donasi Mcdonald's Indonesia Bantuan Gaza Palestina

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ramadhan di Gaza, Baznas Salurkan Bantuan Makanan dan Air Senilai Rp2 Miliar untuk Para Pengungsi PalestinaRamadhan di Gaza, Baznas Salurkan Bantuan Makanan dan Air Senilai Rp2 Miliar untuk Para Pengungsi PalestinaBerita Ramadhan di Gaza, Baznas Salurkan Bantuan Makanan dan Air Senilai Rp2 Miliar untuk Para Pengungsi Palestina terbaru hari ini 2024-03-30 10:18:38 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

BAZNAS Salurkan Makanan dan Air Bagi Pengungsi GazaBAZNAS Salurkan Makanan dan Air Bagi Pengungsi GazaBekerja sama dengan lembaga lokal di Gaza Althouri Woman Center AWC BAZNAS RI salurkan bantuan makanan dan air ke pengungsi Gaza
Baca lebih lajut »

Baznas Janji Tak Lagi Terima Donasi McDonald's Usai Dihujat WarganetBaznas Janji Tak Lagi Terima Donasi McDonald's Usai Dihujat WarganetBadan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI berjanji tak akan lagi menerima donasi dari McDonald's usai viral dihujat netizen.
Baca lebih lajut »

Perang Israel-Gaza: Di balik rencana AS membangun dermaga terapung untuk mengirim makanan ke GazaPerang Israel-Gaza: Di balik rencana AS membangun dermaga terapung untuk mengirim makanan ke GazaRencana AS untuk mengirimkan bantuan ke Gaza menggunakan dermaga terapung di tengah laut berpotensi menghadapi tantangan dari segi logistik dan keamanan.
Baca lebih lajut »

Gaza-Palestina: Pasien kanker di Gaza tidak bisa melintasi perbatasan Rafah untuk berobatGaza-Palestina: Pasien kanker di Gaza tidak bisa melintasi perbatasan Rafah untuk berobatSiham, seorang pasien kanker tidak bisa meninggalkan Gaza untuk berobat meskipun nama mereka tercantum dalam daftar nama yang disetujui pergi, sementara orang-orang yang mempunyai koneksi baik atau uang yang cukup dapat meninggalkan Gaza.
Baca lebih lajut »

McDonald's Memberikan Selamat kepada IDF karena Membunuh Warga Sipil di GazaMcDonald's Memberikan Selamat kepada IDF karena Membunuh Warga Sipil di GazaRestoran cepat saji McDonald's diklaim memberikan selamat kepada Israel Defense Forces (IDF) karena telah membunuh puluhan ribu warga sipil di Gaza, Palestina. Poster ucapan selamat dari McD kepada IDF beredar di media sosial. Dalam poster itu, McD juga mengaku bangga karena telah menyuplai makanan gratis untuk IDF.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 19:31:43