Bawang merah Jawa mulai langka, pedagang di pasar Tanjungpinang jual bawang impor.
REPUBLIKA.CO.ID, TANJUNGPINANG -- Bawang merah asal Thailand dan bawang putih dari Vietnam membanjiri pasar tradisional di Kota Tanjungpinang sejak bulan Ramadhan hingga Idul Fitri 1440 Hijriah. Salah seorang pedagang, Anis, di Pasar Baru Tanjungpinang, Rabu, mengatakan, bawang merah asal Pulau Jawa dalam beberapa hari terakhir langka sehingga pedagang memilih menjual komoditas yang diimpor dari Thailand.
Baca Juga Bawang merah asal Thailand, menurut Anis, belakangan ini membanjiri pasar di Tanjungpinang. Sementara bawang putih asal Vietnam sejak dahulu sudah diperdagangkan di Tanjungpinang, bahkan menjadi oleh-oleh. Harga wang putih dari Vietnam turun dari Rp 200 ribu/karung atau Rp 27 ribu, sekarang Rp 180 ribu/karung.
"Bawang merah Thailand yang dijual ada dua jenis, pertama pulisu dijual dengan harga Rp 36 ribu/kg dan bawang tidak disortir Rp 25 ribu/kg," katanya. Anis mengatakan bawang bombai yang dijual pedagang di Pasar Baru Tanjungpinang juga berasal dari Vietnam Rp 20 ribu/kg. Harga bawang bombai impor lebih murah dibanding yang berasal dari daerah lain di Indonesia.
Upik, pedagang rempah-rempah lainnya di Pasar Baru Tanjungpinang mengatakan harga bawang merah Rp 30 ribu menjadi Rp 35 ribu. Bawang putih Rp 20 ribu merangkak naik menjadi Rp35 ribu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bawang impor banjiri pasar di TanjungpinangBawang merah asal Thailand dan bawang putih dari Vietnam membanjiri pasar tradisional di Kota Tanjungpinang sejak bulan Ramadhan hingga Idul Fitri 1440 ...
Baca lebih lajut »
Kementan Kawal Pasokan - Harga Cabai dan Bawang MerahKementan telah memetakan pasokan cabai ke pasar DKI Jakarta dan sekitarnya.
Baca lebih lajut »
Kementan Kawal Pasokan dan Harga Cabai dan Bawang Merah
Baca lebih lajut »
Masa Cuti Lebaran, Kementan Kawal Ketat Pergerakan Pasokan Harga Cabai dan Bawang MerahKementan mewaspadai potensi lonjakan harga akibat kendala distribusi dan transportasi pada musim lebaran tahun ini. adv_kementan
Baca lebih lajut »
Pantau Harga Pangan di Pekanbaru, Kementan: Cukup dan Harga NormalPantauan di Pasar Pusat Sukaramai dan Pasar Cik Puan, harga bawang putih Rp 32.000/kg, bawang merah Rp 30.000-32.000/kg untuk jenis yang bagus.
Baca lebih lajut »
Harga Bahan Pokok: Bawang Putih Rp 40 Ribu, Cabai Rp 30 Ribu per Kg .Kepala Bidang Perdagangan, Dinas Perindustrian, Perdagangan, dan Koperasi (Disperindagkop) dan UMKM Kaltim Heni Purwaningsih mengatakan, setiap tahun harga bahan pokok kerap mengalami kenaikan jelang Idulfitri. Hargabahanpokok
Baca lebih lajut »
Harga cabai dan bawang di Ambon melonjakPara pedagang di pasar tradisional Kota Ambon kini mulai menaikkan harga cabai dan bawang kepada para pembeli yang datang berbelanja pada hari H-2 Jelang ...
Baca lebih lajut »
Bawang impor banjiri pasar di TanjungpinangBawang merah asal Thailand dan bawang putih dari Vietnam membanjiri pasar tradisional di Kota Tanjungpinang sejak bulan Ramadhan hingga Idul Fitri 1440 ...
Baca lebih lajut »
Menteri Perdagangan kunjungi Pasar Tradisional Sindhu Sanur-DenpasarMenteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mengunjungi Pasar Tradisional Sindhu di Sanur, Denpasar, untuk memeriksa sistem pengolahan air limbah, memperhatikan ...
Baca lebih lajut »
H-1 Lebaran, Bupati Kobar Nurhidayah, Pantau Stok dan Harga di Pasar TradisionalH-1 Hari Raya Idul Fitri, Bupati Kotawaringin Barat Nurhidayah masih menyempatkan mengunjungi pasar tradisional di Pangkalan...
Baca lebih lajut »
Bahan Berbahaya Masih Ditemukan di Pasar-Pasar SlemanKetersediaan produk-produk komoditas tingkat distributor aman hingga menjelang Lebara
Baca lebih lajut »