Anggota Fraksi PKS DPR RI itu meminta warga korban kebakaran tetap sabar menghadapi musibah yang terjadi saat bulan Ramadhan.
ANGGOTA Komisi XI DPR RI Anis Byarwati meminta Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membangun rumah warga korban kebakaran di kawasan Pasar Gembrong, Jakarta Timur sesuai dengan tata kelola lingkungan.''Saya juga berharap para warga untuk bersedia mau bekerja sama dengan pemerintah agar rumahnya dibangun lebih layak, lebih sehat, higienis dan tertata rapi,'' kata Anis dalam keterangannya di Jakarta, Jumat .
Dalam kesempatan tersebut, Wakil Camat Jatinegara Endang mengatakan pihaknya akan membantu membangun kembali rumah warga para korban kebakaran. Namun menurut dia, pembangunannya harus disesuaikan dengan kepemilikan lahan dan penataan lingkungan yang baru.''Insya Allah akan dibangun kembali namun akan disesuaikan dengan kepemilikan tanahnya, karena status tanah di sini tanah garapan yang sudah di akte jual belikan,'' ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anggota DPR minta DKI bangun rumah korban kebakaran Pasar GembrongAnggota Komisi XI DPR RI Anis Byarwati meminta Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membangun rumah warga korban kebakaran di kawasan Pasar Gembrong, Jakarta Timur ...
Baca lebih lajut »
Anggota DPR Minta Vaksin Wajib Halal dan Tidak Kadaluwarsa | Kabar24 - Bisnis.comAnggota Komisi IX DPR Saleh Partaonan Daulay meminta Kementerian Kesehatan untuk memperhatikan produk vaksin yang sesuai untuk masyarakat, syaratnya memenuhi kehalalan dan tidak kadaluwarsa.
Baca lebih lajut »
Anggota DPR: Merak-Bakauheni Perlu Perhatian Serius Saat MudikSigit berharap Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dan ASDP berkoordinasi untuk membahas kemungkinan penambahan jadwal penyeberangan dengan menambah armada kapal feri.
Baca lebih lajut »
Anggota DPR: Merak-Bakauheni perlu perhatian serius saat mudik'BMKG sudah mengeluarkan peringatan tentang meningkatnya aktivitas erupsi Gunung Anak Krakatau. Dan ini berpotensi berdampak pada kelancaran dan keselamatan di penyeberangan Merak-Bakauheni,' kata Sigit Sosiantomo.
Baca lebih lajut »
Anggota DPR Ingatkan Kemenkes Hindari Vaksin KedaluwarsaKemenkes menyebut sebanyak 19,3 juta dosis vaksin Covid-19 sudah kedaluwarsa pada akhir Maret 2022. Vaksin-vaksin ini didapatkan dari hibah.
Baca lebih lajut »
DPR Minta Pemerintah Redam Kenaikan Harga Sembako dan Tarif TolAdapun harga dan tarif yang mengalami kenaikan antara lain harga sembako, tarif tol, dan tarif PPN 11% . Hharga BBM jenis Pertalite dan Gas Elpiji 3 kg juga direncanakan dinaikkan.
Baca lebih lajut »