Anggaran IKN Diblokir, Bahlil Optimis Pemerintahan Tetap Pindah di 2028

Anggaran Ikn Diblokir Berita

Anggaran IKN Diblokir, Bahlil Optimis Pemerintahan Tetap Pindah di 2028
Anggaran Pembangunan Ikn
  • 📰 merdekadotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 51%

Bahlil memastikan IKN tetap menjadi target Presiden Prabowo dan pemerintahan akan pindah ke IKN 2028 mendatang.

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menanggapi anggaran Ibu Kota Negara diblokir kementerian keuangan . 'IKN ini setahu kami sampai dengan sekarang tetap target bapak presiden, 2028 kita akan pindah ke Ibu Kota Baru. Di IKN, sudah pindah,' kata Bahlil di kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta Barat, Sabtu . Bahlil mengatakan tahapan pembangunan IKN saat ini dalam proses penyelesaian. 'Sudah barang tentu tahapan proses penyelesaiannya berjalan,' ujar dia.

Alasannya, anggarannya masih diblokir Menteri Keuangan Sri Mulyani.'Realisasi anggaran IKN kayaknya belum ada. Kan anggaran kita diblokir semua, kok tanya progres kemana sih, anggarannya enggak ada,' kata Dody kepada wartawan di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Kamis .'Progresnya, buat beli makan siangnya Pak Menteri, itu progresnya,' sambungnya.Pembahasan kemajuan pembangunan IKN baru bisa disampaikan setelah anggaran dibuka oleh Kemenkeu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

merdekadotcom /  🏆 36. in İD

Anggaran Pembangunan Ikn

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bahlil Sebut Presiden Prabowo Targetkan Lifting Minyak Capai 1 Juta Barel per Hari pada 2028-2029Bahlil Sebut Presiden Prabowo Targetkan Lifting Minyak Capai 1 Juta Barel per Hari pada 2028-2029Konsumsi minyak saat ini memerlukan sekitar 1,6 juta barel per hari.
Baca lebih lajut »

Titah Prabowo ke Bahlil: Lifting Migas RI 1 Juta Barel/Hari di 2028Titah Prabowo ke Bahlil: Lifting Migas RI 1 Juta Barel/Hari di 2028Presiden Prabowo menargetkan lifting minyak 1 juta barel per hari pada 2028-2029. Menteri ESDM Bahlil optimis capai target untuk kurangi impor minyak.
Baca lebih lajut »

Jamu Perbankan, Otorita Yakinkan Prabowo Bakal Pindah ke IKN 2028Jamu Perbankan, Otorita Yakinkan Prabowo Bakal Pindah ke IKN 2028Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menggelar pertemuan dengan sejumlah investor perbankan terkemuka di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Kantor Bank di IKN Dibuka 2026, Prabowo Mulai Ngantor Agustus 2028Kantor Bank di IKN Dibuka 2026, Prabowo Mulai Ngantor Agustus 2028Megaproyek Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur terus berlangsung. Kantor bank mulai dibuka 2026, dan Presiden Prabowo berkantor mulai 17 Agustus 2028.
Baca lebih lajut »

Prabowo Bakal Berkantor di IKN Nusantara Mulai Agustus 2028Prabowo Bakal Berkantor di IKN Nusantara Mulai Agustus 2028Presiden Prabowo dikabarkan akan mulai berkantor di IKN mulai 17 Agustus 2028
Baca lebih lajut »

Presiden Prabowo Mulai Berkantor di IKN 17 Agustus 2028Presiden Prabowo Mulai Berkantor di IKN 17 Agustus 2028Prabowo bakal memberikan arahan untuk melaksanakan kegiatan eksekutif, legislatif dan yudikatif pada 2028.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 14:27:37