Menurut beberapa ulama, rukyatul hilal dalam Islam bersifat wajib.
"Rukyatul hilal bagi Nahdlatul Ulama selaras dengan pendapat para ulama salafus shaalih, yakni memiliki hukum fardhu kifayah atau bersifat wajib untuk masyarakat wajib - komunal," demikian yang tertulis dalam draf resmi informasi rukyatul hilal PBNU, Kamis .Karena bersifat wajib, maka umat Islam di Indonesia akan berdosa apabila tidak ada yang melakukan rukyatul hilal untuk menentukan 1 Syawal 1441 Hijriah.
Sedangkan alasan kedua karena aspek kultural bahwa mayoritas umat Islam di Indonesia mengikuti rukyatul hilal dalam penentuan Hari Raya Islam.Hal tersebut, menurut PBNU, juga sesuai dengan survei Lembaga Alvara Research Center tentang keberagamaan Muslim di Indonesia pada tahun 2016 dan dipublikasikan pada 2017 lalu.
Survei tersebut menunjukkan, 64 persen umat Islam Indonesia mengikuti rukyatul hilal dalam penentuan Hari Besar Islam. "Maka tidak elok jika Nahdlatul Ulama sebagai lembaga keagamaan Islam yang berpedoman pada rukyatul hilal tidak menyelenggarakan kegiatan yang hasilnya jelas akan ditunggu dan akan dipedomani demikian banyak orang," demikian tertulis dalam draf tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PBNU Gelar Pemantauan Hilal untuk Tentukan 1 Syawal 1441 HijriahPBNU menggelar rukyatul hilal dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan pencegahan Covid-19 secara ketat.
Baca lebih lajut »
Ini Alasan RSUD Ogan Ilir Pecat 109 Tenaga Kesehatan yang Gelar Aksi MogokSebanyak 109 tenaga medis kesehatan (Nakes) dari Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tanjung Senai, Ogan Ilir dipecat dengan...
Baca lebih lajut »
LBM PBNU: Haram Hukumnya Salat Id di Masjid dan Lapangan Zona MerahNU memutuskan keharaman pelaksanaan salat id di masjid maupun di tanah terbuka bagi masyarakat yang tinggal di daerah yang...
Baca lebih lajut »
Seruan Muhammadiyah-PBNU soal Pemerintah Larang Salat Id Masif di LapanganPemerintah memutuskan agar masyarakat tidak melakukan salat Idul Fitri di masjid ataupun lapangan seperti kegiatan salat Idul Fitri sebelumnya.
Baca lebih lajut »
PBNU Luncurkan Mushaf Ar-Risalah, Dihiasi Ornamen NusantaraSetelah melalui kerja keras hampir dua tahun, LTN Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) akhirnya mampu menyelesaikan penerbitan...
Baca lebih lajut »
PBNU Luncurkan Mushaf Alquran Berhias Ornamen Nusantara |Republika OnlineMushaf Alquran PBNU dinamakan dengan Mushaf Ar-Risalah
Baca lebih lajut »