ebuah video beredar di sosial media Instagram yang menampilkan warga tengah mengikuti kegiatan perlombaan gigit koin di...
Sebuah video beredar di sosial media Instagram yang menampilkan warga tengah mengikuti kegiatan perlombaan gigit koin di wilayah Kampung Melayu, Jakarta Timur, Senin .tersebut nampak warga yang didominasi ibu-ibu itu berkerumun mengikuti kegiatan lomba gigit koin.
Lurah Kampung Melayu, Setiawan membenarkan terkait rekaman video yang merekam warga tengah melaksanakan lomba gigit koin di kawasan tersebut."Info yang kami dapat spontanitas warga," kata Setiawan kepada Okezone, Senin . "Mungkin semangat merayakan HUT Kemerdekaan RI. Sudah kami infokan sebelumnya melalui pengurus RT/RW baik lisan maupun tertulis ," tutur Setiawan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Seruan Menag kepada Tokoh Agama dan Seluruh UmatMenag mengajak seluruh tokoh agama dan umat menyongsong tatanan baru dengan semangat 17 Agustus. MenagFachrulRazi
Baca lebih lajut »
Satpol PP Bubarkan Lomba 17 Agustus di Dua Lokasi Jaktim |Republika OnlinePembubaran setelah Satpol PP menerima kabar soal lomba gigit koin.
Baca lebih lajut »
Anies Minta Lurah Bubarkan Lomba-lomba Peringatan HUT Ke-75 RIGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta para lurah membubarkan lomba-lomba HUT Ke-75 RI di wilayah masing-masing guna menghindari kerumunan.
Baca lebih lajut »
Satpol PP akan sosialisasi tak boleh ada kerumunan rayakan HUT RIMasyarakat diminta merayakan HUT RI ke-75 itu dengan tetap berada di rumah dan tetap disiplin menjalankan protokol kesehatan lewat 3M (mencuci tangan, menggunakan masker, dan menjaga jarak).
Baca lebih lajut »
Gubernur Jateng Sarankan Lomba 17-an Digelar Secara Virtual |Republika OnlineGubernur Jateng sarankan lomba 17-an digelar secara virtual untuk cegah Covid-19.
Baca lebih lajut »