524 Bencana Landa Bogor Sepanjang 2022, Diprediksi Meningkat hingga Akhir Tahun
Wilayah Kabupaten Bogor secara geografis dan topografis cukup labil dan rawan longsor, angin puting beliung dan banjir. Setelah datangnya musim penghujan , potensi bencana alam diperkirakan kian tinggi.
Untuk mengantisipasi bencana itu, apel siaga bencana pun digelar, Kamis ."Apel ini kami lakukan untuk memantapkan kesiapsiagaan personel dan materiil, dalam mengantisipasi bencana alam, mengingat kian tingginya intensitas hujan dan angin di Kabupaten Bogor," kata Sekretaris Daerah Kabupaten Bogor Burhanudin saat memimpin apel kesiapsiagaan bencana.Dia berharap, BPBD dan unsur-unsur terkait dapat meningkatkan mitigasi bencana agar bisa mencegah timbulnya korban jiwa.
Sementara Kepala BPBD Kabupaten Bogor Yani Hasan menuturkan, Pemkab Bogor senantiasa bergerak cepat dalam menangani berbagai peristiwa bencana alam di Kabupaten Bogor. "Kita sudah belajar melalui berbagai peristiwa, berkat kebersamaan aparat Alhamdulillah kita bisa menangani bencana alam di Kabupaten Bogor dengan baik. Melalui apel siaga hari ini kita mantapkan kesiapan, mengingat curah hujan yang tinggi di Oktober dan November ini," tandasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BNPB Catat Jumlah Musibah Bencana Alam Tanah Longsor di Kabupaten Garut Jawa Barat Lebih Tinggi Dibandingkan BanjirBadan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat jumlah kejadian tanah longsor di Kabupaten Garut, Jawa Barat, lebih tinggi dibandingkan kejadian banjir.
Baca lebih lajut »
Pengamat: Aturan Tinggi Badan Taruna Harus Berdasarkan PertimbanganPengamat militer, Anton Aliabbas, berpendapat revisi aturan mengenai syarat tinggi badan taruna TNI perlu berdasarkan pertimbangan operasional
Baca lebih lajut »
Pengamat Sebut Aturan Tinggi Badan Calon Taruna Harus Pertimbangkan Pengawakan AlutsistaKepala CIDE Anton Aliabbas sebut perubahan aturan terkait syarat tinggi badan taruna dan taruni TNI harus mempertimbangkan pengawakan alutsista
Baca lebih lajut »
Badan Pangan: Jaminan Produk Halal Ikut Menjaga Ketahanan Pangan |Republika OnlinePotensi pasar pangan halal di Indonesia sangat besar.
Baca lebih lajut »
Cara NTB Perpanjang Masa Menginap Wisatawan di Lombok UtaraBadan Promosi Pariwisata bersama Pemprov NTB bekerjasama dengan pemda setempat untuk meningkatkan length of stay wisatawan.
Baca lebih lajut »