Sebanyak 16.909 KK atau 50.487 jiwa di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, kesulitan air bersih. Mereka tersebar hampir merata...
Warga Perum Bukit Panorama Indah, Purwakarta menyerbu tangki penyalur air bersih yang disuplai DPKPB. Mereka berbondong-bondong membawa galon. Foto/SINDOnews/Asep Supiandi- Sebanyak 16.909 KK atau 50.487 jiwa di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, kesulitan air bersih. Mereka tersebar hampir merata di 17 kecamatan yang ada. Saat ini warga terdampak kekeringan tersebut hanya mengandalkan suplai air bersih dari Dinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana setempat.
Kepala DPKPB Purwakarta Wahyu Wibisono mengaku, dengan keterbatasan armada pihaknya tetap berkomitmen untuk menyuplai air bersih kepada warga yang membutuhkan. Setidaknya cara seperti ini bisa meminimalisasi risiko krisis air bersih akibat kekeringan. "Kami sudah mendistribusikan sebanyak 665.400 liter. Jumlah sebanyak itu untuk memenuhi kebutuhan warga di 197 RT dan 92 RW. Jumlah tersebut berdasarkan data per 30 September 2019," ungkap Wahyu kepada
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ridwan Kamil: 50 Warga Jabar Akan Dipulangkan dari WamenaRidwan Kamil memastikan ke-50 warga rencananya akan dipulangkan ke kampung halamannya di Jabar pada hari ini dan mayoritas warga yang ingin dipulangkan adalah para ibu dan anak-anak. RidwanKamil
Baca lebih lajut »
50-an warga perantau NTB memilih bertahan di PapuaSebanyak 50-an warga perantau asal Nusa Tenggara Barat (NTB) memilih tetap bertahan tinggal di Papua pascakerusuhan yang terjadi Wamena.\r\n\r\nKepala Bidang ...
Baca lebih lajut »
Ridwan Kamil Upayakan Pemulangan 50 Warga Jabar dari Wamena : Okezone NewsPemerintah Daerah Provinsi Pemdaprov Jawa Barat terus berupaya membantu dan memulangkan warga Jabar yang terkena dampak kerusuhan di Wamena - News - Okezone News
Baca lebih lajut »
Bursa saham Singapura ditutup 0,50 persen lebih rendahBursa saham Singapura ditutup lebih rendah pada perdagangan Kamis, dengan indeks acuan STI (Straits Times Index) turun 0,50 persen atau 15,48 poin, menjadi ...
Baca lebih lajut »
Pemprov Jabar bantu pemulangan 50 warganya dari WamenaGubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil atau Emil mengatakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jabar akan membantu pemulangan 50 warganya dari Wamena, Provinsi ...
Baca lebih lajut »