Presiden Joko Widodo atau Jokowi menyampaikan pada hari ini, Kamis (15/7/2021), pemerintah akan mulai membagikan 300.000 paket vitamin dan obat-obatan untuk pasien Covid-19.
Adapun, paket bantuan obat-obatan tersebut diperuntukkan bagi pasien terpapar virus Corona yang menjalani isolasi mandiri."Pemerintah mulai hari ini akan segera membagikan paket vitamin dan obat untuk isolasi mandiri," ujar Jokowi dalam tayangan di Youtube Sekretariat Presiden, Kamis .
"Pemerintah mulai hari ini akan segera membagikan paket vitamin dan obat untuk isolasi mandiri," jelas Jokowi dalam tayangan di Youtube Sekretariat Presiden, Kamis, . "Untuk tahap sekarang ini yang akan dibagikan adalah 300.000 paket untuk yang melakukan isolasi mandiri di Pulau Jawa dan Bali. Kemudian, akan dilanjutkan dengan 300.000 paket lagi untuk yang di luar Jawa," kata Jokowi.
"Saya minta juga agar program ini tidak mengganggu ketersediaan obat esensial terapi Covid-19 di Apotek maupun di RS," kata Jokowi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemerintah salurkan 300 ribu paket obat COVID-19300 ribu boks paket obat gratis itu terdiri dari 10 persen paket OTG, 60 persen paket gejala demam dan anosmia, serta 30 persen paket gejala ringan demam disertai batuk.
Baca lebih lajut »
Jokowi Mulai Bagikan 300.000 Paket Obat untuk Pasien Covid-19 Isolasi MandiriJokowi menegaskan bahwa paket obat-obatan tersebut diberikan secara gratis di wilayah-wilayah yang memiliki tingkat risiko tinggi penularan Covid-19.
Baca lebih lajut »
Jokowi: Paket Obat Jangan Ganggu Kesediaan Obat Covid-19 di Apotek dan RSJokowi meminta agar program paket bantuan obat untuk pasien Covid-19 yang isolasi mandiri diawasi dengan ketat.
Baca lebih lajut »
4 Hal saat Jokowi Cek Vaksinasi Covid-19 Massal PelajarPada Rabu 14 Juli 2021, Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengecek pelaksanaan vaksinasi Covid-19 kepada pelajar SMP dan SMA secara virtual.
Baca lebih lajut »