11 Ruas Jalan Jakarta Diberlakukan Crowd Free Night Mulai Besok, Berikut Lokasinya
Kamis, 30 Desember 2021 12:40Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya memberlakukan kebijakan Crowd Free Night selama dua hari sejak malam pergantian tahun baru pada Jumat hingga 1 Januari 2022. Crowd Free Night itu diberlakukan di 73 titik jalan DKI"Crowd Free Night kami lakukan selama dua hari. Hal ini mengantisipasi kerumunan yang akan terjadi di dua hari tersebut," kata Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Sambodo saat jumpa pers di Mapolda Metro Jaya, Kamis .
Sambodo menjelaskan, teknis pemberlakuan Crowd Free Night dilakukan mulai pukul 22.00 hingga pukul 04.00 WIB. Total 4.000 personel gabungan dikerahkan untuk mengamankan pergantian malam tahun baru di ibu kota negara tersebut. Sambodo menambahkan, tidak ada sanksi tilang dan hanya dilakukan putar balik bagi pengendara yang melanggar saat diberlakukan Crowd Free Night. Sambodo berharap, aturan ini dapat ditaati bersama, semata memutus mata rantai Covid-19.
"Semua demi pencegahan virus Covid, karena varian omicron sudah beredar melalui transmisi lokal tidak lagi dari luar negeri sehingga kita perketat hal itu," dia menandasi.1. Jalan Asia Afrika
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Malam Tahun Baru di Jakarta, Polda Metro Terapkan Crowd Free Night Mulai BesokDirlantas Polda Metro Jaya Kombes Sambodo Purnomo Yogo mengatakan kebijakan crowd free night dimulai sejak pukul 22.00 - 04.00 WIB.
Baca lebih lajut »
1.200 Polantas Kawal Pelaksanaan 'Crowd Free Night' Malam Tahun BaruSebanyak 1.200 personel Polisi Lalu Lintas (Polantas) disiapkan oleh Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya untuk mengawal pelaksanaan malam bebas kerumunan (Crowd Free Night/CFN) pada malam Tahun Baru 2022.
Baca lebih lajut »
Simak! Ini Daftar 11 Kawasan Crowd Free Night Malam Tahun Baru Di JakartaCrowd free night di malam tahun baru berlaku selama dua hari sejak tanggal 31 Desember 2021 hingga 1 Januari 2022
Baca lebih lajut »
Daftar 11 Jalan di Jakarta yang Terapkan Crowd Free Night saat Malam Tahun Baru 2022 - Pikiran-Rakyat.comPolda Metro Jaya menerapkan CFN 11 kawasan di Jakarta pada malam tahun baru 2022. Ini guna wujudkan Jakarta sepi saat malam tahun baru
Baca lebih lajut »
Polda Metro Jaya Akan Terapkan Car Free Night pada Malam Tahun BaruKapolda Metro Jaya Inspektur Jenderal Mohammad Fadil Imran menegaskan pihaknya tak mengizinkan adanya kerumunan masyarakat pada malam pergantian tahun 2021. TempoMetro
Baca lebih lajut »