Manchester United melawat ke kandang Young Boys di matchday 1 Liga Champions 2021/2022. Berikut ini rekor Setan Merah saat melawan tim asal Swiss. UCL
menang 1-0 atas Young Boys berkat gol dari Marouane Fellaini. Di kandang lawan, MU bisa memetik kemenangan 3-0 berkat gol Paul Pogba dan Anthony Martial.
MU sudah membukukan sebanyak 15 gol ke gawang tim Swiss. Soal rekor kebobolan, MU sudah kemasukkan 8 gol. Kekalahan terakhir MU dari klub Swiss didapat saat melawan Basel pada 22 November 2017. Gol dari Michael Lang menjadi penyebab kekalahan MU.1. Basel 1-3 MU - Fase Grup Liga Champions - 26 November 2003 3. MU 3-3 Basel - Fase Grup Liga Champions - 27 September 2011 5. MU 3-0 Basel - Fase Grup Liga Champions - 12 September 2017 7. Young Boys 0-3 MU - Fase Grup Liga Champions - 19 September 2018
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Babak I Young Boys Vs Man United: Gol Ronaldo Antar 10 Pemain Setan Merah UnggulBabak pertama laga Young Boys vs Man United berahir 1-0 untuk tim tamu. Man United unggul berkat gol Ronaldo, meski mereka bermain 10 orang.
Baca lebih lajut »
Main Lawan Young Boys, Cristiano Ronaldo Akan Pecahkan Rekor Lagi di Liga ChampionsJika Ronaldo main malam ini, ia akan menambah raihan rekor di Liga Champions.
Baca lebih lajut »
Young Boys vs Man Utd: Ronaldo Kejar Rekor MessiCristiano Ronaldo dalam ambisi mengejar rekor gol Lionel Messi dalam laga Young Boys vs Manchester United di Liga Champions, Selasa (14/9) malam.
Baca lebih lajut »
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions: Young Boys vs Man UtdManchester United akan menghadapi Young Boys pada pertandingan Grup F Liga Champions 2021/2022, Selasa (14/9) malam WIB.
Baca lebih lajut »
Solskjaer Puji Ronaldo Jelang Young Boys vs MU: Dia LegendaPelatih Ole Gunnar Solskjaer memuji Cristiano Ronaldo jelang Young Boys vs Manchester United di fase grup Liga Champions
Baca lebih lajut »