YKI: Bukti BPA di Galon Guna Ulang Sebabkan Kanker Masih Sangat Lemah: Aru mengatakan bahwa belum ada bukti BPA dalam galon guna ulang sebabkan kanker
Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah dokter spesialis membantah isu-isu miring terkait air minum dalam kemasan atau galon mengandung Bisfenol A atau BPA, yang bikin masyarakat panik.
Menanggapi isu tersebut, Ketua Pokja Infeksi Saluran Reproduksi Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia Jawa Barat, Dr Muhammad Alamsyah Aziz SpOG KIC M. Kes mengatakan bahwa hingga saat ini belum ada laporan kasus gangguan kesehatan pada ibu hamil maupun janin yang berkaitan dengan konsumsi AMDK guna ulang atau galon berbahan Polikarbonat.
Selain itu, Ketua Umum Yayasan Kanker Indonesia , Prof DR dr Aru Wisaksono Sudoyo SpPD-KHOM FINASIM FACP juga mengatakan bahwa hingga saat ini bahan BPA yang terdapat dalam kemasan plastik Polikarbonat tidak terbukti menyebabkan kanker. Namun, dengan adanya isu BPA ini, membuat masyarakat menjadi resah dan ragu. Aru pun menekankan agar masyarakat tidak perlu khawatir.
"Sebenarnya, kalau BPA itu tidak sengaja dikonsumsi oleh kita tubuh kita. Misalkan dari air minum dalam kemasan yang mengandung BPA. Tapi, ketika dikonsumsi, yang paling berperan itu adalah hati. Ada proses glukorodinase di hati, yaitu adanya enzim yang mengubah BPA itu menjadi senyawa lain yang mudah dikeluarkan tubuh lewat urine," Syaefudin menambahkan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sukses Selenggarakan IOI 2022, Indonesia Pimpin Pemulihan Pendidikan GlobalIOI jadi salah satu bukti semangat global 90 negara peserta kompetisi bergengsi di bidang informatika guna mewujudkan masyarakat 5.0
Baca lebih lajut »
Update COVID-19 Nasional 14 Agustus 2022: Tambah 4.442 Kasus BaruPemerintah terus menggencarkan vaksinasi COVID-19 guna mencapai kekebalan nasional di Indonesia ke depannya.
Baca lebih lajut »
Klub Promosi Nottingham Forest Kian Dekat Amankan Transfer Bintang Lyon Houssem Aouar | Goal.com IndonesiaNottinghamForest semakin dekat untuk mengamankan tanda tangan gelandang Lyon Houssem Aouar pada musim panas ini, klaim Sky Italy. EPL
Baca lebih lajut »
Highlights Liga Inggris & Cuplikan Gol, Hasil, Klasemen EPL | Goal.com IndonesiaLiverpool masih gagal memanen hasil sempurna di Liga Inggris musim ini setelah ditahan Crystal Palace.
Baca lebih lajut »
Puan: Jangan Terjadi Lagi Kelangkaan Minyak Goreng di Negeri SendiriDia menambahkan, RI jangan hanya jadi sasaran pasar dari produk luar. Ia bilang RI harus bisa berdikari di bidang ekonomi melalui industri nasional. Selengkapnya di ___ vivacoid puanmaharani sidangmpr DPR
Baca lebih lajut »
Vaksinasi Merdeka HUT RI Sasar Wilayah Capaian Booster Rendah di GunungkidulMinat masyarakat di Gunungkidul, Yogyakarta, untuk vaksinasi booster sampai saat ini masih rendah. Capaian booster di Gunungkidul baru di kisaran 32 persen.
Baca lebih lajut »