Yassierli-Airlangga Merapat ke Istana, Bahas Nasib UMP 2025

Yassierli Berita

Yassierli-Airlangga Merapat ke Istana, Bahas Nasib UMP 2025
Airlangga HartartoUmp 2025Istana Kepresidenan
  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 63%

Menko Perekonomian Airlangga dan Menaker Yassierli bertemu di Istana untuk membahas Upah Minimum Provinsi (UMP) 2025. Pengumuman UMP dijadwalkan hari ini.

Jumat, 29 Nov 2024 15:27 WIBMenko Perekonomian Airlangga Hartarto dan Menteri Ketenagakerjaan Yassierli merapat ke Istana Kepresidenan , Jakarta Pusat hari ini. Kabarnya, kedua menteri itu akan membahas soal nasib Upah Minimum Provinsi 2025.

"Kita tunggu saja ya, terima kasih," sebut Airlangga singkat ketika tiba di Istana Kepresidenan, Jumat .Regulasi Upah Minimum Berubah Lagi, Apindo: Timbulkan Ketidakpastian! Sebelumnya, Yassierli menargetkan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan terkait upah minimum provinsi 2025 akan keluar akhir bulan ini atau selambat-lambatnya awal bulan depan.Dia mengatakan dirinya telah melaporkan perkembangan penyusunan UMP 2025 kepada Presiden Prabowo Subianto pada Senin 25 November kemarin. Dirinya pun mengaku mendapat arahan dari orang nomor satu di Indonesia tersebut, tetapi tidak bisa dibeberkan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikfinance /  🏆 18. in İD

Airlangga Hartarto Ump 2025 Istana Kepresidenan Upah Minimum Prabowo Subianto

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Usulan soal UMP Ditolak Buruh, Menaker Yassierli Mendadak Dipanggil Prabowo ke Istana, Kenapa?Usulan soal UMP Ditolak Buruh, Menaker Yassierli Mendadak Dipanggil Prabowo ke Istana, Kenapa?'Mungkinsalahsatunya(UMP)...'
Baca lebih lajut »

Airlangga & Menaker Merapat ke Istana Temui Prabowo, Bahas UMP 2025?Airlangga & Menaker Merapat ke Istana Temui Prabowo, Bahas UMP 2025?Airlangga dan Yassierli mendadak datang ke Istana Negara siang ini bertemu Presiden Prabowo. Mau bahas UMP 2025?
Baca lebih lajut »

Soal UMP 2025, Ini Arahan Tegas Prabowo Untuk Menaker YassierliSoal UMP 2025, Ini Arahan Tegas Prabowo Untuk Menaker YassierliPresiden RI Prabowo dan Menaker Yassierli adakan rapat bahas UMP 2025, ini arahannya
Baca lebih lajut »

Lika-liku Penyusunan UMP 2025, Apa Saja Pertimbangannya?Lika-liku Penyusunan UMP 2025, Apa Saja Pertimbangannya?Yassierli mengatakan belum banyak yang bisa diomongkan dari hasil diskusinya dengan Prabowo soal UMP 2025.
Baca lebih lajut »

Pemerintah Tunda Pengumuman UMP, Kenapa Beleid Pengupahan PP 51/ 2023 Ditolak?Pemerintah Tunda Pengumuman UMP, Kenapa Beleid Pengupahan PP 51/ 2023 Ditolak?Menteri Ketenagakerjaan Yassierli mengungkapkan, penetapan UMP maksimal pada Desember 2024, menyusul keputusan MK membatalkan Omnibus Law
Baca lebih lajut »

Buruh Harap Bersabar! Menaker Pastikan UMP Batal Diumumkan Hari IniBuruh Harap Bersabar! Menaker Pastikan UMP Batal Diumumkan Hari IniMenteri Ketenagakerjaan Yassierli mengumumkan bahwa kenaikan UMP 2025 batal diumumkan hari ini.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-20 23:04:44