Yaqut Minta Petugas Haji Harus Punya Level Sabar Tanpa Batas, Jangan Bentak Jemaah

Indonesia Berita Berita

Yaqut Minta Petugas Haji Harus Punya Level Sabar Tanpa Batas, Jangan Bentak Jemaah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas: Petugas haji harus punya kesabaran yang tak terbatas, jangan membentak jemaah haji.

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meminta para petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji agar mempunyai level sabar yang tak terbatas saat melayani jemaah haji. 'Melayani lansia harus sabar. Kalau orang bilang sabar ada batasnya, saya berharap saudara untuk bersabar tanpa batas,' ucap Yaqut pada acara Bimbingan Teknis di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta, Rabu, 12 April 2023 seperti dilansir dari laman Kementerian Agama.

Tujuan penyelenggaraan bimtek petugas haji Penyelenggaraan Bimtek merupakan tahapan penting untuk memastikan petugas kompeten dalam melayani jemaah haji. Petugas haji, kata Yaqut, bukan hanya memberikan pelayanan tapi juga menjadi problem solver atas masalah yang dihadapi jemaah di Tanah Suci. 'Jangan sampai petugas haji malah menjadi bagian masalah,' katanya.Menurut Menag, pada operasional haji tahun 2022, masih ada petugas yang bermasalah sehingga harus berurusan dengan polisi Saudi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menag imbau pemda akomodasi permohonan izin fasum untuk giat keagamaanMenag imbau pemda akomodasi permohonan izin fasum untuk giat keagamaanMenteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengimbau pemerintah daerah (pemda) untuk mengakomodasi setiap permohonan izin penggunaan fasilitas umum di wilayah kerjanya ...
Baca lebih lajut »

Menag: Jika Ada Perbedaan Penyelengaraan Shalat Idul Fitri, Hormati dan Sikapi dengan BijakMenag: Jika Ada Perbedaan Penyelengaraan Shalat Idul Fitri, Hormati dan Sikapi dengan BijakMenag Yaqut Cholil Qoumas imbau pemerintah daerah untuk mengakomodir permohonan izin penggunaan fasilitas umum di wilayah kerjanya untuk kegiatan shalat Idul Fitri
Baca lebih lajut »

Yaqut Minta Kepala Daerah Akomodir Warga yang Salat Idul Fitri Ikut MuhammadiyahMenteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meminta kepala daerah agar mengizinkan penggunaan fasilitas umum untuk Salat Idul Fitri pada Jumat 21 April 2023.
Baca lebih lajut »

Kiai Cholil: Saat Jepang Menerapkan Gaya Hidup Halal Turun Temurun |Republika OnlineKiai Cholil: Saat Jepang Menerapkan Gaya Hidup Halal Turun Temurun |Republika OnlineMasyarakat Jepang sangat concern pada apapun yang dikonsumsi.
Baca lebih lajut »

Gus-gus se-Jawa Ikrar di hadapan Gus Yaqut, Siap Abdikan Diri Demi Berdayakan NUGus-gus se-Jawa Ikrar di hadapan Gus Yaqut, Siap Abdikan Diri Demi Berdayakan NUGus-gus Se-Jawa Berikrar siap mengabdi secara aktif dalam rangka memberdayakan NU agar bisa terus memberi kemaslahatan yang luas kepada masyarakat dan bangsa.
Baca lebih lajut »

Ketua MUI Geram dengan Serangan Maut Teroris di Papua: Pembangkang NKRI Wajib Diperangi |Republika OnlineKetua MUI Geram dengan Serangan Maut Teroris di Papua: Pembangkang NKRI Wajib Diperangi |Republika OnlineKetua MUI KH M Cholil Nafis mendukung langkah-langkah TNI di Papua
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-24 10:48:30