Xiaomi 15 dan Xiaomi Pad 7 Siap Masuk ke Asia Tenggara, Intip Speknya

Xiaomi 15 Berita

Xiaomi 15 dan Xiaomi Pad 7 Siap Masuk ke Asia Tenggara, Intip Speknya
Xiaomi Pad 7XiaomiHP Flagship
  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 53%

Xiaomi 15 dan Xiaomi Pad 7 sudah terlihat di situs sertifikasi NBTC dan IMDA.

series ke beberapa negara. Perangkat tersebut diharapkan dapat masuk ke Asia Tenggara dalam waktu dekat.15 debut pertama kali di China pada Oktober 2024. Tak berselang lama, nomor model '24129PN74I' lolos sertifikasi di Bureau of Indian Standards pada 22 November 2024.

Huruf 'I' di bagian belakang menyuratkan bahwa smartphone itu ditujukan untuk pasar India. Nomor model '24129PN74I' diyakini sebagai Xiaomi 15., nomor model 24129PN74G sudah terlihat di situs sertifikasi NBTC Thailand. Laman resmi mengonfirmasi bahwa 24129PN74G merupakan Xiaomi 15. Huruf G pada nomor model mengindikasikan perangkat adalah Xiaomi 15 versi global.Nomor model yang sama juga terlihat di IMDA dan dan TDRA .

Xiaomi Pad 7 dan Xiaomi Pad 7 Pro juga lolos sertifikasi resmi di SDPPI pada 18 November 2024. Perusahaan turut memboyong banyak perangkat IoT di SDPPI. Kita berharap bahwa Xiaomi 15 segera terlihat di SDPPI. Bicara soal spesifikasi, Xiaomi 15 mengandalkan chipset Snapdragon 8 Elite dengan opsi RAM 12 GB dan 16 GB. HP flagship ini membawa triple camera 50 MP yang mendukung perekaman 8K dan sensor selfie 32 MP.Xiaomi Pad 7 memiliki dapur pacu Snapdragon 7 Plus Gen 3 sementara model Pro mengandalkan Snapdragon 8s Gen 3.Tablet tersebut mengusung layar IPS LCD 11,2 inci beresolusi 3.2K dengan refresh rate hingga 144 Hz.

Salah satu laman sertifikasi mengonfirmasi adanya opsi memori 12GB/256GB dan 12GB/512GB pada Xiaomi 15. Perangkat diharapkan debut pada kuartal pertama 2025.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

suaradotcom /  🏆 28. in İD

Xiaomi Pad 7 Xiaomi HP Flagship

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Siap-Siap Ada Dana US$ 6-7 Triliun Siap Masuk RI, Rupiah Bisa Strong!Siap-Siap Ada Dana US$ 6-7 Triliun Siap Masuk RI, Rupiah Bisa Strong!Penguatan rupiah ke depan akan dipengaruhi oleh tren penurunan suku bunga acuan bank sentral AS.
Baca lebih lajut »

Spesifikasi dan Harga Xiaomi Pad 7 dan Pad 7 ProSpesifikasi dan Harga Xiaomi Pad 7 dan Pad 7 ProKedua tablet ini dilengkapi layar 112 inci dengan resolusi tinggi hingga 32K refresh rate 144 Hz dan tingkat kecerahan mencapai 800 nits
Baca lebih lajut »

Didoakan Masuk Penjara oleh Nikita Mirzani, Razman: Gak Bakal Dikabulkan, NM Siap-Siap Kamu!Didoakan Masuk Penjara oleh Nikita Mirzani, Razman: Gak Bakal Dikabulkan, NM Siap-Siap Kamu!Perseteruan antara pengacara Razman Nasution dengan Nikita Mirzani terus berlanjut. Nikita Mirzani diketahui masih terus melemparkan sindiran-sindiran keras untuk Vadel
Baca lebih lajut »

KPU Umumkan Pilkada 27 November Bakal Masuk Libur Nasional, Siswa Siap-siap Liburan!KPU Umumkan Pilkada 27 November Bakal Masuk Libur Nasional, Siswa Siap-siap Liburan!KPU menyatakan Pilkada yang akan diselenggarakan Rabu, 27 November 2024 merupakan hari libur nasional. Siswa siap-siap liburan!
Baca lebih lajut »

Siap-siap, Mobil Mewah dari BYD Bakal Masuk Pasar RISiap-siap, Mobil Mewah dari BYD Bakal Masuk Pasar RIManufaktur asal China, Build Your Dreams (BYD) mengumumkan tengah bersiap untuk menghadirkan sub-merek premium Denza akan masuk pasar Indonesia pada kuartal pertama 2025.
Baca lebih lajut »

Spesifikasi Xiaomi Pad 7: Bawa Layar 3.2K dan Snapdragon 7 Plus Gen 3Spesifikasi Xiaomi Pad 7: Bawa Layar 3.2K dan Snapdragon 7 Plus Gen 3Spesifikasi Xiaomi Pad 7 sangat menarik di kelasnya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 07:02:08