Xavi Akui Barcelona Kesulitan Hadapi Frankfurt

Indonesia Berita Berita

Xavi Akui Barcelona Kesulitan Hadapi Frankfurt
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 92%

PELATIH Barcelona Xavi Hernandez mengakui timnya kesulitan melawan Eintracht Frankfurt di leg pertama perempat final Liga Europa, Jum'at (8/4) dini hari WIB

. Blaugrana harus bekerja keras pada leg kedua di Camp Nou pekan depan demi menjaga asa meraih trofi yang menjadi target realistis untuk musim ini.

Tuan rumah bahkan membuka keunggulan melalui Ansgar Knauff pada menit ke-48. Namun, Ferran Torres menyelamatkan Blaugrana yang tak terkalahkan dalam 22 pertandingan terakhir di semua kompetisi. Dari awal Xavi memang sudah memprediksi Frankfurt bukan tim yang bisa dianggap remeh. Apalagi, itu adalah pertemuan perdana kedua tim di laga resmi karena Frankfurt tidak sering tampil di pentas Eropa.

Sementara Ferran Torres mengatakan, Barcelona harus bisa memperbaiki permainan di leg kedua nanti demi membuka peluang untuk meraih gelar di musim ini setelah tersingkir dari Liga Champions. "Saya sangat senang dengan penampilan kami dan menerima gol yang mereka cetak. Itu adalah satu-satunya peluang nyata yang mereka miliki. Ini membuat saya sangat bangga. Kami sekarang harus meningkatkan permainan nanti di markas Barcelona dan masih memiliki peluang untuk lolos ," kata pelatih Frankfurt, Oliver Glasner.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kecewa dan Bahagia Xavi Lihat Barcelona Diimbangi FrankfurtKecewa dan Bahagia Xavi Lihat Barcelona Diimbangi FrankfurtPelatih Barcelona, Xavi Hernandez, merasakan kekecewaan sekaligus bahagia usai menjalani duel menegangkan kontra Eintracht Frankfurt.
Baca lebih lajut »

Liga Europa: Frankfurt vs Barcelona 1-1, Simak Komentar Xavi, Torres, GlasnerLiga Europa: Frankfurt vs Barcelona 1-1, Simak Komentar Xavi, Torres, GlasnerBarcelona hanya mampu bermain 1-1 saat berlaga di kandang Eintracht Frankfurt dalam leg pertama babak perempat final Liga Europa.
Baca lebih lajut »

Barca Imbangi Frankfurt, Xavi Berharap Dukungan Fan di Nou CampBarca Imbangi Frankfurt, Xavi Berharap Dukungan Fan di Nou CampFrankfurt sempat unggul lewat gol Ansgar Knauff dan mampu disamakan Barcelona melalui gol Ferran Torres.
Baca lebih lajut »

Kata Xavi Soal Hasil Seri Kontra Frankfurt: Kami Menderita...Kata Xavi Soal Hasil Seri Kontra Frankfurt: Kami Menderita...Xavi Hernandez memberikan pujian tinggi bagi Eintracht Frankfurt. Ia juga meminta suporter di Camp Nou memberikan yang terbaik pada leg kedua.
Baca lebih lajut »

Xavi Senang dengan Hasil Barcelona, tapi Tidak dengan PerformanyaXavi Senang dengan Hasil Barcelona, tapi Tidak dengan PerformanyaBarcelona mesti menerima hasil seri 1-1 saat bertandang ke Eintracht Frankfurt. Xavi Hernandez senang dengan hasil itu, meski tak puas dengan penampilan Barca.
Baca lebih lajut »

Xavi Ingin Barcelona Pertahankan Ousmane DembeleXavi Ingin Barcelona Pertahankan Ousmane DembeleXavi Hernandez menegaskan keinginannya agar Barcelona bisa mempertahankan Ousmane Dembele.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 09:34:42