Wow! Eks Madrid Ini Sebut Gravenberch Bisa Jadi Lebih Baik Dari Jude Bellingham

Premier League Berita

Wow! Eks Madrid Ini Sebut Gravenberch Bisa Jadi Lebih Baik Dari Jude Bellingham
Liga InggrisLiverpoolReal Madrid
  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Eks gelandang Real Madrid, Rafael van der Vaart, mengklaim gelandang Liverpool Ryan Gravenberch bisa jadi pemain yang lebih hebat ketimbang Jude Bellingham.

Gravenberch dibeli oleh Liverpool dari Bayern Munchen pada musim panas 2023 lalu. Di musim pertamanya, pemain asal Belanda itu tampak kesulitan meraih kans bermain secara reguler di Anfield. Ia harus rela memainkan peran sebagai pemain pengganti saja. Namun nasibnya berubah setelah Arne Slot datang ke Liverpool pada musim 2024/2025 ini. Gravenberch dipercaya menjadi jangkar Liverpool meski posisi aslinya adalah gelandang tengah.

Saking besarnya bakatnya, Van der Vaart mengklaim Gravenberch bakal bisa jadi lebih hebat dari gelandang Inggris yang bermain di Real Madrid, Jude Bellingham. 'Saya mendapat banyak kecaman ketika mengatakan Ryan Gravenberch berpotensi lebih baik daripada Jude Bellingham sekitar setahun yang lalu, tetapi saya tetap pada pendirian saya,' kata Van der Vaart pada BetMGM, via DAZN. Rafael van der Vaart mengatakan bahwa Ryan Gravenberch tak cuma punya bakat yang luar biasa besar.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bolanet /  🏆 20. in İD

Liga Inggris Liverpool Real Madrid Ryan Gravenberch Jude Bellingham

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Janji Bahlil Lahadalia Buat Muhammadiyah soal Izin Tambang: Kemungkinan Besar Eks Adaro atau Eks ArutminJanji Bahlil Lahadalia Buat Muhammadiyah soal Izin Tambang: Kemungkinan Besar Eks Adaro atau Eks ArutminBerita Janji Bahlil Lahadalia Buat Muhammadiyah soal Izin Tambang: Kemungkinan Besar Eks Adaro atau Eks Arutmin terbaru hari ini 2024-08-26 18:58:28 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Eks Sespri Iriana Maju Pilwalkot Bogor, Eks Ajudan Prabowo Maju Calon Bupati BogorEks Sespri Iriana Maju Pilwalkot Bogor, Eks Ajudan Prabowo Maju Calon Bupati BogorSalah satunya adalah mantan sekretaris pribadi Ibu Negara Iriana, Sendi Fardiansyah, yang mendaftar untuk maju dalam Pilwalkot Bogor.
Baca lebih lajut »

Manchester United Coba Sikut Real Madrid demi Rekrut The Next Jude BellinghamManchester United Coba Sikut Real Madrid demi Rekrut The Next Jude BellinghamManchester United kabarnya bakal coba menyikut klub-klub top Eropa, termasuk Real Madrid, demi mewujudkan misi mereka merekrut pemain yang digadang-gadang bakal jadi The Next Jude Bellingham.
Baca lebih lajut »

Eksperimen Real Madrid Tanpa Jude BellinghamEksperimen Real Madrid Tanpa Jude BellinghamMelawan Valladolid peluang terbaik Real Madrid cetak kemenangan pertama di musim ini. Tanpa Bellingham, Real tak risau.
Baca lebih lajut »

Kylian Mbappe Cetak Gol, Jude Bellingham Ungkap Permintaan Manajer Real Madrid Saat PertandinganKylian Mbappe Cetak Gol, Jude Bellingham Ungkap Permintaan Manajer Real Madrid Saat PertandinganJude Bellingham mengaku bersedia bermain di posisi apa pun sesuai keinginan Carlo Ancelotti, karena manajer Real Madrid tersebut ingin mengakomodasi pemain baru Mbappe.
Baca lebih lajut »

Jude Bellingham Derita Cedera AnehJude Bellingham Derita Cedera AnehCedera bintang Real Madrid Jude Bellingham tidak akan pernah diderita oleh sekitar 10 persen populasi dunia,
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-13 06:00:34