Kantor Imigrasi Klas I TPI Kota Makassar menindaklanjuti temuan WNA ilegal asal China yang menjadi pekerja di tambang marmer PT AMJ, Kabupaten Pangkep.
Kantor Imigrasi Klas I TPI Kota Makassar saat menggelar jumpa pers pemulangan TKA ilegal asal China, Kamis . Foto: Faisal Mustafa/SINDOnews- Kantor Imigrasi Klas I TPI Kota Makassar menindaklanjuti temuan Warga Negara Asing ilegal asal China yang menjadi pekerja di tambang marmer PT Anugrah Marmer Jelita , Kabupaten Pangkep.
Sebagai bentuk tindak lanjut, Kantor Imigrasi Makassar akan mendeportasi Warga Negara Asing tersebut ke negara asalnya dengan menggunakan maskapai Citilink pada Jumat ."WNA ini melanggar ijin tinggal saat berada di Indonesia. Dimana pria itu menggunakan Visa on Arrival atau wisata padahal tujuannya untuk bekerja," terang Kepala Kantor Imigrasi Klas I TPI Kota Makassar, Andi Pallawarukka saat menggelar jumpa pers di kantornya, Jalan Perintis Kemerdekaan, Makassar, Kamis .
"Saat itu ada 15 orang yang diperiksa, 14 lainnya dapat memperlihatkan paspor, visa dan ijin kerjanya. Nah sementara yang satu orang ini tidak dapat menunjukkan dokumen sehingga tim melaporkan ke kita untuk ditindaklanjuti," jelas Andi Pallawarukka menambahkan."Untuk itu rencana besok kita akan deportasi yang bersangkutan. Kemudian dicekal untuk tidak masuk lagi di wilayah Indonesia selama 6 bulan," tegasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Baru Pertama ke Indonesia, WNA Asal Perancis Dijambret di MedanPria asal Prancis ini datang beserta keluarga dan berencana akan berwisata ke Bukit Lawang, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara.
Baca lebih lajut »
WNA asal Rusia divonis setahun penjara atas kasus selundupkan satwaWarga negara asing (WNA) asal Rusia, Andrei Zhestkov (28) divonis satu tahun penjara atas kasus penyelundupan satwa yang dilindungi, yaitu orangutan tanpa ...
Baca lebih lajut »
AS Sebut Jual Senjata ke Taiwan tak Ubah Kebijakan 1 ChinaChina menyebut penjualan senjata AS ke Taiwan mengganggu urusan dalam negeri China.
Baca lebih lajut »
Nasib Ponsel Warga Negara Asing Saat Aturan IMEI DiberlakukanKemenperin menjelaskan nasib ponsel yang digunakan oleh warga negara asing (WNA) yang membawa ponsel dari luar negeri saat aturan IMEI diberlakukan.
Baca lebih lajut »
Polisi Malaysia Temukan WNI Tewas Berlumuran Darah di Rumah KontrakanKepolisian Malaysia menemukan dua jenazah WNA di dalam sebuah rumah di wilayah Banting, Malaysia. Salah satu di antaranya disebut sebagai seorang WNI. Apa yang terjadi? WNI Malaysia
Baca lebih lajut »
Indonesia berupaya seimbangkan defisit dengan China lewat CAEXPO 2019Indonesia berupaya mengurangi defisit perdagangan dengan China dengan menjadi Country of Honor di pameran China-ASEAN Expo (CAEXPO) ke-16 yang akan ...
Baca lebih lajut »