Artinya, kata Wiranto, siapa pun, baik perorangan, kelompok, atau pihak mana pun yang mencoba menggagalkan pelantikan berarti melawan konstitusi.
TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto menegaskan pelantikan presiden-wakil presiden dan DPR merupakan amanat konstitusi.'Pelantikan itu kan amanat konstitusi. Bagian dari tugas kita seluruh masyarakat Indonesia,' kata Wiranto, saat membuka rapat koordinasi terbatas di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Senin.
Wiranto mengajak seluruh masyarakat untuk merapatkan barisan dan menyukseskan pelantikan yang menjadi amanat konstitusi.'Rapat hari ini nanti hasilnya adalah meyakinkan masyarakat Indonesia bahwa negara hadir dalam segala kondisi dan situasi. Jangan sampai nanti ada suara-suara sumbang nanti mengatakan tidak hadir, pemerintah tidak care, dan sebagainya,' tuturnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wiranto Pimpin Rapat Terbatas soal Pelantikan Presiden JokowiWiranto menyebut pelantikan presiden dan DPR terpilih adalah amanat konstitusi. Upaya menggagalkan pelantikan adalah perbuatan melawan konstitusi.
Baca lebih lajut »
Wiranto: Gagalkan Pelantikan Berarti Melawan KonstitusiDiharapkan rangkaian acara pelantikan anggota DPR RI serta pelantikan presiden dan wakil presiden pada 1 Oktober dan 20 Oktober 2019 dapat berjalan lancar.
Baca lebih lajut »
Wiranto: Pelantikan Presiden-DPR amanat konstitusiMenteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto menegaskan pelantikan presiden-wakil presiden dan DPR merupakan amanat ...
Baca lebih lajut »
Jokowi Dikabarkan Minta Hari Pelantikan Dimajukan, Ketua Projo Klaim Jutaan Pendukung Siap Hadir - Tribunnewswiki.comSeluruh pendukung Presiden Jokowi dan Wakil Presiden terpilih Kiai Maruf Amin dari berbagai unsur akan menggelar acara menyambut pelantikan presiden.
Baca lebih lajut »
Anggota DPR dan DPD Terpilih Dapat Pembekalan Empat Pilar MPRKetua MPR RI mengucapkan selamat datang di Rumah Kebangsaan kepada anggota DPR dan DPR terpilih. MPRRI
Baca lebih lajut »
Wiranto Rapat Bareng Panglima TNI-Kapolri, Bahas Persiapan Pelantikan PresidenWiranto menggelar rapat dengan beberapa instansi terkait. Wiranto membahas pelantikan presiden-wapres terpilih hingga situasi politik dan keamanan terkini. Wiranto PelantikanPresiden
Baca lebih lajut »