WIR Asia Pamer Teknologi Metaverse Pendidikan di WEF 2022

Indonesia Berita Berita

WIR Asia Pamer Teknologi Metaverse Pendidikan di WEF 2022
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 59%

PT WIR Asia Tbk (WIRG) ternyata sudah tiga kali berpartisipasi di ajang World Economic Forum (WEF), terkini di Davos, Swiss, 23-26 Mei 2022.

Jakarta, Beritasatu.com – Emiten teknologi PT WIR Asia Tbk ternyata sudah tiga kali berpartisipasi di ajang World Economic Forum . Kali ini di Davos, Swiss, 23-26 Mei 2022, WIR Asia kembali beraksi. Apa yang mereka lakukan?

WIR Asia menghadirkan purwarupa aplikasi teknologi metaverse untuk sektor pendidikan. Tak hanya menghadirkan virtual reality experience, tetapi juga augmented reality experience. Direktur Utama WIR Asia Michel Budi mengatakan, ke depan, perseroan akan melibatkan teknologi artificial intelligence yang akan menjadi bagian dalam platform metaverse yang sedang dibangun WIRG. Ia berharap, hadirnya sektor pendidikan Indonesia dalam metaverse nantinya mampu menunjukkan kepada dunia mengenai kemajuan pengembangan teknologi digital di Indonesia.Sebelumnya, WIRG juga ikut berpartisipasi dalam forum tahunan tersebut, yaitu WEF 2019 dan 2020.

“Kami merasa terhormat kembali dipercaya mengisi Indonesia Pavilion di ajang WEF 2022 untuk menunjukkan kepada dunia mengenai Indonesia yang modern dengan visi global dan futuristik,” kata Michel dalam keterangan tertulis, Jumat . Menurut dia, kepercayaan tersebut merupakan buah komitmen WIR Group dalam mengembangkan teknologi masa depan berbasis AR, VR, dan AI serta memberikan solusi bagi berbagai klien di dalam dan luar negeri. “Tidak hanya itu, kami juga terus berupaya untuk memastikan adanya integrasi O2O agar terjadi sebuah kesinambungan dampak dan manfaat,” sambungnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hasil Drawing Piala Asia Futsal 2022, Indonesia Bertemu Sang RajaHasil Drawing Piala Asia Futsal 2022, Indonesia Bertemu Sang RajaHasil drawing Piala Asia Futsal 2022 tak begitu menguntungkan timnas Indonesia.
Baca lebih lajut »

Piala Asia Futsal 2022: Indonesia Segrup dengan IranPiala Asia Futsal 2022: Indonesia Segrup dengan IranUndian berat didapat timnas futsal Indonesia. Harus satu grup dengan raja futsal Asia, Iran.
Baca lebih lajut »

Hasil Drawing Piala Asia Futsal 2022: Indonesia Satu Grup dengan Iran - Bola.netHasil Drawing Piala Asia Futsal 2022: Indonesia Satu Grup dengan Iran - Bola.netDrawing untuk pembagian grup Piala Asia Futsal 2022 baru selesai digelar, Kamis 26 Mei 2022. Timnas Futsal Indonesia diundi masuk Grup C.
Baca lebih lajut »

Prilly Latuconsina Masuk Daftar Forbes Under 30 Asia 2022Prilly Latuconsina Masuk Daftar Forbes Under 30 Asia 2022Prilly Latuconsina tak pernah menyangka namanya masuk dalam daftar Forbes Under 30 Asia 2022. Prilly masuk dalam daftar untuk kategori Entertainment dan Sport.
Baca lebih lajut »

Shin Tae-yong Berencana Bawa 26 Pasukan ke Kualifikasi Piala Asia 2022, tetapi...Shin Tae-yong Berencana Bawa 26 Pasukan ke Kualifikasi Piala Asia 2022, tetapi...Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, bakal membawa 26 pemain guna melakoni pertandingan di Kualifikasi Piala Asia 2023.
Baca lebih lajut »

Jelang Piala Asia 2022, Timnas Futsal Indonesia Rencanakan Duel dengan Jepang hingga IranJelang Piala Asia 2022, Timnas Futsal Indonesia Rencanakan Duel dengan Jepang hingga IranFFI berencana mengajak Jepang, Uzbekistan, hingga Iran, menjadi lawan uji coba timnas futsal Indonesia jelang Piala Asia Futsal 2022.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 00:01:57