BMKG merilis keterangan sejumlah wilayah yang berpotensi hujan ringan hingga lebat pada Minggu (4/8/2024) dan Senin (5/8/2024).
Meski sedang memasuki musim kemarau, BMKG menekankan bahwa wilayah Indonesia masih berpotensi dilanda hujan.
Kepala BMKG Dwikorita Karnawati mengatakan, hal itu karena letak geografis Indonesia yang berada di antara dua benua yaitu Australia dan Asia serta dua samudra yakni Pasifik dan Hindia. "Letak geografis ini menjadikan Indonesia memiliki dua musim yang berbeda, yaitu musim hujan dan musim kemarau,” ujar Dwikorita dikutip dari laman
“Angin monsun barat dari Benua Asia membuat Indonesia mengalami musim hujan. Sementara secara umum, musim kemarau di Indonesia berkaitan dengan aktifnya angin monsun timur dari Australia yang bersifat kering," sambungnya. Ia menambahkan, kondisi iklim Indonesia tidak selalu kering dan panas ketika berada pada musim kemarau. Pasalnya, keragaman iklim di Indonesia tidak hanya dipengaruhi oleh kondisi iklim, melainkan faktor lain seperti fenomena El Nino/La Nina, Madden Julian Oscillation , suhu permukaan laut di sekitar Indonesia yang menghangat, dan angin darat-angin laut.PT Pertamina Group Buka Rekrutmen untuk 69 Posisi, Klik recruitment.pertamina.
Hujan Lebat Wilayah Berpotensi Hujan BMKG Indonesia Wilayah Berpotensi Hujan Ringan Hingga Lebat Pada Wilayah Berpotensi Hujan Ringan Hingga Lebat Pada
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Ringan hingga Lebat pada 24-25 Juli 2024BMKG merilis prakiraan mengenai sejumlah wilayah indonesia yang masih berpotensi hujan ringan hingga lebat pada 24-25 Juli 2024.
Baca lebih lajut »
Prakiraan BMKG: Wilayah Ini Berpotensi Hujan Ringan hingga Sangat Lebat pada 25-26 Juli 2024BMKG merilis daftar sejumlah wilayah yang berpotensi hujan ringan hingga sangat lebat pada Kamis (25/7/2024) dan Jumat (26/7/2024).
Baca lebih lajut »
BMKG: Daftar Wilayah yang Berpotensi Hujan Ringan hingga Lebat pada 26-27 Juli 2024BMKG merilis keterangan mengenai sejumlah wilayah yang berpotensi hujan ringan hingga lebat pada 26-27 Juli 2024.
Baca lebih lajut »
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Ringan hingga Lebat pada 28-29 Juli 2024BMKG mengungkapkan bahwa terdapat sejumlah wilayah Indonesia berpotensi dilanda hujan ringan hingga lebat pada 28-29 Juli 2024.
Baca lebih lajut »
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Ringan hingga Lebat pada 30-31 JuliBMKG merilis potensi hujan ringan hingga lebat pada Selasa (30/1/2024) dan Rabu (31/7/2024). Mana saja?
Baca lebih lajut »
Wilayah yang Berpotensi Hujan Ringan hingga Lebat pada 31 Juli-1 Agustus2024BMKG merilis potensi hujan ringan hingga lebat pada Rabu (31/7/2024) dan Kamis (1/8/2024). Simak daerahnya!
Baca lebih lajut »