Wilayah Terdampak Banjir Bandang dan Longsor di Sukanagara Bertambah

Indonesia Berita Berita

Wilayah Terdampak Banjir Bandang dan Longsor di Sukanagara Bertambah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 92%

Bencana hidrometeorologi di Kecamatan Sukanagara meliputi banjir dan tanah longsor. Penyebab bencana dipicu tingginya intensitas curah hujan yang berlangsung hampir 5 jam terhitung pukul 13.00 WIB-17.00 WIB pada Jumat kemarin.

WILAYAH terdampak bencana hidrometeorologi di Kecamatan Sukanagara, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Jumat petang, bertambah. Hasil asesmen di lokasi, Badan Penanggulangan Bencana Daerah setempat memetakan terdapat 7 desa yang terdampak dari sebelumnya dilaporkan 5 desa.

Di Desa Sukanagara terdapat 19 kampung yang terdampak banjir. Rinciannya, sebanyak 110 unit rumah warga terendam. Akibatnya, 134 kepala keluarga atau 445 jiwa kena dampaknya. Dampak bencana cukup parah akibat banjir bandang meluapnya aliran Sungai Cibala. Luapannya merendam permukiman warga serta bangunan perkantoran dan pertokoan.

"Tapi kami ingatkan untuk tetap meningkatkan kewaspadaan dan kesiapsiagaan menghadapi potensi kebencanaan mengingat curah hujan masih terjadi," tegasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banjir Bandang Terjang Lima Desa di Kecamatan Sukanagara CianjurBanjir Bandang Terjang Lima Desa di Kecamatan Sukanagara CianjurLIMA desa di Kecamatan Sukanagara, Cianjur, Jawa Barat, diterjang banjir bandang, Jumat (16/12) petang. Sejumlah wilayah dilaporkan terendam  luapan air.
Baca lebih lajut »

Lomba Promosi Desa Wisata Nusantara, Desa Seruni Mumbul Masuk 24 BesarLomba Promosi Desa Wisata Nusantara, Desa Seruni Mumbul Masuk 24 BesarDesa Seruni Mumbul, Kecamatan Pringgabaya meraih juara pada lomba promosi desa wisata 2022 yang diadakan Kementerian Desa RI. Pengumuman pemenang disampaikan di Jakarta, Rabu malam (14/12) lalu.
Baca lebih lajut »

Petani Tegaldlimo Geruduk Kantor CamatPetani Tegaldlimo Geruduk Kantor CamatPuluhan petani dari berbagai desa di wilayah Kecamatan Tegaldlimo mendatangi kantor camatnya
Baca lebih lajut »

Ganjar Bentuk 29 Desa Antikorupsi, KPK: Trigger Pimpinan Daerah LainGanjar Bentuk 29 Desa Antikorupsi, KPK: Trigger Pimpinan Daerah LainSebelumnya, KPK juga telah menobatkan Desa Banyubiru, Kabupaten Semarang dengan predikat terbaik Desa Antikorupsi tingkat nasional.
Baca lebih lajut »

IDM Status Desa Mandiri 2022 Lampaui Target RPJMN 2024 |Republika OnlineIDM Status Desa Mandiri 2022 Lampaui Target RPJMN 2024 |Republika OnlineBerdasarkan data IDM tahun 2022, desa dengan status mandiri mencapai 6.238 desa.
Baca lebih lajut »

Gempa 5,2 Magnitudo dan 3,3 Magnitudo Guncang Sumur Banten, tak Berpotensi Tsunami |Republika OnlineGempa 5,2 Magnitudo dan 3,3 Magnitudo Guncang Sumur Banten, tak Berpotensi Tsunami |Republika OnlineGempa terjadi pukul 04.50 WIB dan 05.23 WIB.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 20:51:56