Berbagai limbah medis seperti jarum suntik bekas, alat uji bekas, dan botol vaksin bekas saat ini telah menumpuk hingga puluhan ribu ton.
Suara.com - Kondisi pandemi Covid-19 yang telah terjadi selama lebih dari dua tahun telah menyebabkan penumpukkan sampah medis di seluruh dunia.
Beberapa limbah medis bisa saja menjadi sumber penularan virus corona, membuat petugas kesehatan mengalami luka bakar, luka tertusuk bekas jarum suntik, juga terpapar kuman penyebab penyakit dari alat medis lainnya, kata laporan WHO. Dikutip dari Channel News Asia, WHO memperkirakan ada sekitar 87.000 ton alat pelindung diri , atau setara dengan berat beberapa ratus paus biru, telah dipesan melalui portal PBB hingga November 2021. Sebagian besar APD itu diperkirakan telah berakhir sebagai limbah medis.
Selain itu, diperkirakan bahwa sekitar delapan miliar dosis vaksin yang diberikan secara global telah menghasilkan tambahan 144.000 ton limbah dalam bentuk botol kaca, jarum suntik, jarum, dan kotak pengaman.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Anies Baswedan Soroti Pentingnya Negara Urus TransportasiGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menilai negara perlu hadir dalam sektor transportasi yang menurutnya sangat krusial bagi kehidupan masyarakat.
Baca lebih lajut »
Deny Handoyo Soroti Konsistensi Pemain Cosmo FCCosmo FC menutup perjalanan seri keempat Liga Futsal Profesional 2021 dengan kemenangan. Bermain di GOR UNJ, Jakarta Timur, mereka menang 4-1 atas Sadakata FC,...
Baca lebih lajut »
Laporan rangkaian pesta di kantor PM Inggris saat lockdown Covid soroti 'kegagalan kepemimpinan' - BBC News IndonesiaLaporan awal mengenai dugaan rangkaian pesta di kantor dan rumah dinas Perdana Menteri Inggris Boris Johnson saat diberlakukan lockdown Covid-19 menyoroti kegagalan kepemimpinan di pucuk pemerintahan.
Baca lebih lajut »
Soroti Kasus Edy Mulyadi, Pengamat Sebut Ibu Kota Baru Buat Indonesia Terbelah - Pikiran-Rakyat.comPengamat politik menilai pembangunan ibu kota baru membuat rakyat jadi terbelah buntut kasus Edy Mulyadi.
Baca lebih lajut »
Soroti Perjanjian FIR RI-Singapura, Syarief Hasan Bicara KedaulatanWakil Ketua MPR dari Fraksi Partai Demokrat, Syarief Hasan soroti perjanjian ruang udara atau Flight Information Region (FIR) Indonesia dan Singapura.
Baca lebih lajut »