Pernyataan itu diungkapkan WHO pada Sabtu (16/5/2020), sembari menyatakan penyemprotan di jalan tidak menghilangkan virus corona.
Banyak Kasus Keracunan karena Disinfektan di AS, Trump: Bukan Tanggung Jawab Saya
"Penyemprotan atau pengasapan di ruang terbuka, seperti jalan-jalan atau pasar... tidak disarankan untuk membasmi virus Covid-19 atau patogen lain karena disinfektan tidak efektif jika terkena debu atau kotoran," terang WHO. "Bahkan dengan tidak adanya bahan organik, penyemprotan bahan kimia tidak mungkin cukup meliputi semua permukaan selama durasi waktu untuk membasmi patogen."
WHO mengatakan bahwa jalan dan trotoar tidak dianggap sebagai"reservoir infeksi" Covid-19, seraya menambahkan bahwa penyemprotan disinfektan di luar dapat"berbahaya bagi kesehatan manusia".Dokumen tersebut juga menekankan bahwa menyemprot orang dengan disinfektan"tidak disarankan dalam keadaan apa pun".
"Itu bisa berbahaya secara fisik dan psikologis, dan tidak akan mengurangi peluang orang yang terinfeksi untuk menyebarkan virus melalu tetesan atau kontak," tulis dokumen tersebut yang dikutipPenyemprotan klorin atau bahan kimia beracun lainnya pada orang dapat menyebabkan iritasi mata dan kulit, bronkopasme, dan efek gastrointestinal, tambahnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cegah Covid-19, Hi-Home Total Care Semprot Disinfektan Gratis ke Panti AsuhanHi-Home Total Care juga telah mengumumkan menghadirkan layanan peralatan seperti masker dan jasa sprayer disinfektan untuk pencegahan penyebaran Covid-19.
Baca lebih lajut »
Fakta Jual Beli Kesehatan Palsu di Pelabuhan Gilimanuk Bali, Dihargai hingga Rp 300.000 Per LembarJual beli surat kesehatan palsu tersebut berawal saat salah satu pelaku menemukan blanko surat kesehatan kosong di jalan dekat Pelabuhan Gilmanuk Bali
Baca lebih lajut »
Jangan Coba-coba, Ini Bahaya Buat Hand Sanitizer SendiriDalam situasi pandemi COVID-19, di dunia maya sempat beredar tutorial untuk membuat hand sanitizer sendiri bermodal alkohol murni dan gel aloe vera. Hal itu tidak efektif dan berbahaya lho! HandSanitizer
Baca lebih lajut »
WHO Sebut Penyemprotan Disinfektan Bisa BerbahayaDokumen itu kemudian menggarisbawahi menyemprotkan disinfektan kepada individu sama sekali tidak disarankan dalam kondisi apa pun.
Baca lebih lajut »
Cara Robot Ultraviolet di RI Sterilkan Alat Medis dari CoronaRobot disinfektan melakukan sterilisasi di rumah sakit menggunakan sinar ultraviolet guna cegah penularan virus corona ke tenaga medis.
Baca lebih lajut »