WHO Pastikan Cacar Monyet Berisiko bagi Kelompok Rentan

Indonesia Berita Berita

WHO Pastikan Cacar Monyet Berisiko bagi Kelompok Rentan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 92%

Virus tersebut kini telah diidentifikasi di lebih dari 50 negara baru di luar negara-negara di Afrika yang menjadi endemiknya.

ORGANISASI Kesehatan Dunia mengatakan berlanjutnya penularan cacar monyet di seluruh dunia dapat membuat virus itu berpindah ke kelompok berisiko tinggi, seperti perempuan hamil, orang dengan gangguan kekebalan tubuh, dan anak-anak.

WHO sedang menyelidiki laporan anak-anak yang terinfeksi cacar monyet, termasuk dua kasus di Inggris, serta menindaklanjuti laporan di Spanyol dan Prancis. Tidak satu pun dari kasus pada anak-anak yang parah.Kasus-kasus juga meningkat di negara-negara itu, kata WHO, yang menyerukan agar pengujian ditingkatkan.Sebagian besar kasus dilaporkan Eropa, antara lain pria yang berhubungan seks dengan pria, menurut hitungan WHO.

Pekan lalu, WHO memutuskan cacar monyet belum mewakili keadaan darurat kesehatan masyarakat yang membutuhkan tingkat kewaspadaan tertinggi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

London Rayakan 50 Tahun Parade PrideLondon Rayakan 50 Tahun Parade PrideKota London, Inggris pada Sabtu (2/7) merayakan 50 tahun parade Pride yang menandai setengah abad kemajuan dalam perjuangan untuk mencapai kesetaraan dan toleransi. Namun, perayaan itu juga dibarengi dengan peringatan bahwa masih banyak yang harus dilakukan. Ratusan orang berpartisipasi dalam...
Baca lebih lajut »

Harga Daging Sapi Tembus Rp160.000 per Kg, Penjualan Anjlok Hingga 50 Persen | merdeka.comHarga Daging Sapi Tembus Rp160.000 per Kg, Penjualan Anjlok Hingga 50 Persen | merdeka.comHarga daging sapi di Pasar PSPT Tebet, Jakarta Selatan, melambung tinggi mencapai Rp160.000 per kilogram dari harga normal Rp110 per kilogram. Akibatnya, penjualan daging anjlok hingga 50 persen.
Baca lebih lajut »

Penerima Vaksinasi Booster di Indonesia Capai 50,8 Juta per Sabtu 2 Juli 2022Penerima Vaksinasi Booster di Indonesia Capai 50,8 Juta per Sabtu 2 Juli 2022Penerima Vaksinasi Booster di Indonesia Capai 50,8 Juta per Sabtu 2 Juli 2022: Sementara masyarakat yang sudah menjalani vaksinasi pertama juga meningkat sebanyak 22.606 orang.
Baca lebih lajut »

50,8 Juta Masyarakat Sudah iDivaksin Booster50,8 Juta Masyarakat Sudah iDivaksin BoosterPenyuntikan vaksin dosis kedua juga bertambah 39.889.
Baca lebih lajut »

Mumpung Libur, Belanja Kebutuhan Wanita Diskon 50% Mau?Mumpung Libur, Belanja Kebutuhan Wanita Diskon 50% Mau?Diskon bisa diperoleh untuk produk Halwa, Alexandra, San Marco, Tenun Gaya, Janna Ameera, Vizzano, Condotti, Wishkey, dan lain-lainnya.
Baca lebih lajut »

Penerima dosis penguat capai 50,91 juta jiwa di IndonesiaPenerima dosis penguat capai 50,91 juta jiwa di IndonesiaSatuan Tugas (Satgas) COVID-19 melaporkan jumlah warga Indonesia yang telah menerima dosis ketiga atau penguat mencapai 50,91 juta jiwa hingga Minggu, pukul ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 03:35:56