WHO kirim tim ahli ke Kongo bantu selidiki penyakit misterius

Indonesia Berita Berita

WHO kirim tim ahli ke Kongo bantu selidiki penyakit misterius
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 78%

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengirim tim ahli untuk membantu otoritas kesehatan di Republik Demokratik (RD) Kongo melakukan penyelidikan guna mencari ...

Presiden Republik Demokratik Kongo Felix Tshisekedi bertemu dengan Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia Tedros Adhanom Ghebreyesus di istana presiden di ibu kota DRC, Kinshasa, 29 Agustus 2024.

Tim ahli WHO bergabung dengan tim respons RD Kongo dan sedang dalam perjalanan menuju Panzi, menurut pernyataan dari kantor regional WHO untuk Afrika pada Jumat . Seorang anak divaksinasi di pusat vaksinasi dekat kamp pengungsi di Goma, Provinsi Kivu Utara, Republik Demokratik Kongo , pada 9 Oktober 2024.

Menurut Kementerian Kesehatan Masyarakat RD Kongo, sebanyak 394 kasus dan 30 kasus kematian telah dilaporkan sejauh ini di zona kesehatan Panzi. Gejala penyakit tersebut meliputi sakit kepala, batuk, demam, kesulitan bernapas, dan anemia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Penggagas Organisasi Budi Utomo Adalah: Sejarah dan Perkembangan Organisasi Pergerakan Nasional PertamaPenggagas Organisasi Budi Utomo Adalah: Sejarah dan Perkembangan Organisasi Pergerakan Nasional PertamaPelajari sejarah lengkap Budi Utomo, organisasi pergerakan nasional pertama di Indonesia. Simak peran dr. Wahidin Sudirohusodo sebagai penggagas dan pendirinya.
Baca lebih lajut »

Kemenkes Imbau Masyarakat Waspadai Wabah Penyakit Misterius di KongoKemenkes Imbau Masyarakat Waspadai Wabah Penyakit Misterius di KongoKEMENTERIAN Kesehatan Kemenkes mengimbau masyarakat waspada terhadap wabah penyakit misterius di Republik Demokratik Kongo
Baca lebih lajut »

Supervisi Polri dan BPJS Kesehatan, Tingkatkan Kualitas Pelayanan di Fasilitas KesehatanSupervisi Polri dan BPJS Kesehatan, Tingkatkan Kualitas Pelayanan di Fasilitas KesehatanKepolisian Republik Indonesia bersama BPJS Kesehatan melaksanakan kegiatan supervisi layanan di fasilitas kesehatan milik Polri di Kota Manado.
Baca lebih lajut »

BPJS Kesehatan prediksi aset bersih DJS Kesehatan 2024 masih positifBPJS Kesehatan prediksi aset bersih DJS Kesehatan 2024 masih positifBPJS Kesehatan memprediksi sampai dengan akhir tahun 2024 kondisi aset bersih Dana Jaminan Sosial (DJS) Kesehatan masih positif. “Perhitungan kami ...
Baca lebih lajut »

BPJS Kesehatan Prediksi Aset Bersih DJS Kesehatan tahun 2024 Masih PositifBPJS Kesehatan Prediksi Aset Bersih DJS Kesehatan tahun 2024 Masih PositifBPJS Kesehatan memprediksi sampai dengan akhir tahun 2024 kondisi aset bersih Dana Jaminan Sosial DJS Kesehatan masih positif
Baca lebih lajut »

BPJS Kesehatan Prediksi Aset Bersih DJS Kesehatan 2024 Masih PositifBPJS Kesehatan Prediksi Aset Bersih DJS Kesehatan 2024 Masih PositifBPJS Kesehatan memprediksi sampai dengan akhir tahun 2024 kondisi aset bersih Dana Jaminan Sosial (DJS) Kesehatan masih positif.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 19:29:03