KPU terpaksa menunda penetapan 50 caleg terpilih DPRD Gresik periode 2019-2024 yang seharusnya sudah dilaksanakan. calegterpilih
JPNN.COM / Politik / Legislatif / Kamis, 04 Juli 2019 – 18:14 WIB Komisi Pemilihan Umum . Foto/ilustrasi: dokumen JPNN.Com
jpnn.com, GRESIK - Penetapan 50 caleg terpilih DPRD Gresik periode 2019-2024 terpaksa diundur. Rencananya, penetapan tersebut dilaksanakan Komisi Pemilihan Umum Gresik pada Rabu . Namun, karena petunjuk penetapan dari KPU pusat belum turun, acara tersebut ditunda entah sampai kapan. Penetapan calon legislatif terpilih dilaksanakan maksimal tiga hari setelah Mahkamah Konstitusi menyelesaikan catatan permohonan perselisihan hasil pemilu .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KPU Palu tunda penetapan caleg DPRD Palu terpilihKomisi Pemilihan Umum (KPU) Palu menunda penetapan perolehan kursi dan calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palu terpilih periode ...
Baca lebih lajut »
KPU Palu Tunda Penetapan Caleg DPRD Palu Terpilih
Baca lebih lajut »
KPU NTT meminta daerah ini tunda penetapan kursi dan calegKomisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) meminta semua KPU kabupaten/kota di wilayah ini, untuk menunda pelaksanaan pleno penetapan ...
Baca lebih lajut »
KPU Solo Tunda Penetapan Perolehan Kursi DPRDKPU Kota Solo belum menerima surat resmi dari KPU RI.
Baca lebih lajut »
Ditegur karena Situng Belum Rampung, Ini Penjelasan KPU RiauKPU Provinsi Riau mendapat teguran dari KPU pusat terkait situng.
Baca lebih lajut »
Intip Penurunan 50% Harga Tiket Pesawat Maskapai LCCPemerintah bersama maskapai penerbangan berkomitmen menurunkan harga tiket pesawat untuk LCC sebesar 50%, berikut daftar...
Baca lebih lajut »