BMKG mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi yang berpotensi terjadi di perairan barat Lampung.
Jakarta, Beritasatu.com - Badan Meteorologi Klimatologi, dan Geofisika mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi yang berpotensi terjadi di beberapa wilayah perairan pada hari ini dan besok, tanggal 12-13 Oktober 2022.
BMKG menuturkan, gelombang tinggi di kisaran 2,5 meter hingga 4 meter berpeluang terjadi di perairan barat Lampung, Samudra Hindia Barat Lampung, Selat Sunda bagian selatan, perairan selatan Jawa, Samudra Hindia Selatan Jawa-NTB, Laut Natuna Utara, perairan utara Natuna, Laut Sulawesi bagian tengah dan barat, Laut Maluku bagian utara, perairan Bitung-Likupang, Samudra Pasifik Utara Halmahera.
Kemudian, kecepatan angin tertinggi terpantau di Laut Natuna Utara, Laut Natuna, Selat Karimata, perairan Kepulauan Sangihe-Talaud, Samudra Pasifik Utara Halmahera. Selain menyebabkan terjadinya peningkatan gelombang tinggi hingga 4 meter, BMKG menyebutkan ... hal 1 dari 2 halaman Halaman: 12selengkapnyaTAG: Gelombang Tinggi BMKG Waspada Gelombang Tinggi Perairan Barat Lampung Cuaca Ekstrem
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sejumlah Wilayah di Lampung Hujan Lebat, Masyarakat Jangan Main-main dengan Imbauan BMKGBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca cerah berawan hingga hujan di sejumlah wilayah di Lampung cuacahariini
Baca lebih lajut »
Waspada Gelombang Tinggi di Lombok, BMKG Sebut Hal IniBMKG meminta masyarakat untuk tetap waspada akan adanya potensi gelombang tinggi di beberapa perairan BMKG
Baca lebih lajut »
BMKG Rilis Peringatan Cuaca Ekstrem, Apa itu Cuaca Ekstrem?Menurut BMKG, cuaca ekstrem di sebagian besar wilayah Indonesia ditandai dengan peningkatan aktivitas dinamika atmosfer serta naiknya awan hujan.
Baca lebih lajut »
BMKG Prediksi Cuaca Ekstrem Sepekan ke Depan, Anies Baswedan Minta Masyarakat Siaga | merdeka.comBMKG Prediksi Cuaca Ekstrem Sepekan ke Depan, Anies Baswedan Minta Masyarakat Siaga
Baca lebih lajut »