Warga Terpapar Bertambah, RS Rujukan Utama di Aceh Sisa 20 Ranjang

Indonesia Berita Berita

Warga Terpapar Bertambah, RS Rujukan Utama di Aceh Sisa 20 Ranjang
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 70%

Ruang perawatan di rumah sakit rujukan utama RSUD Zainoel Abidin, Banda Aceh, hampir penuh. Pencegahan penyebaran Covid-19 harus serius. Nusantara AdadiKompas zoelmasry

Ruang isolasi khusus pasien Covid-19 di RSUD Zainoel Abidin, Banda Aceh, difoto pada Mei 2020. RSUD Zainoel Abidin merupakan rujukan utama untuk perawatan pasien Covid-19.

BANDA ACEH, KOMPAS — Jumlah warga yang terpapar Covid-19 di Provinsi Aceh terus bertambah. Akibatnya, ruang perawatan di rumah sakit rujukan utama RSUD Zainoel Abidin, Banda Aceh, hampir penuh. Pencegahan penyebaran Covid-19 harus dilakukan serius agar kasus tidak membeludak. Direktur Utama RSUD Zainoel Abidin, Isra Firmansyah, Sabtu , mengatakan, saat ini pasien yang dirawat di rumah sakit itu sebanyak 117 orang. Sementara jumlah tempat tidur atau ranjang 137 unit.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-04-17 02:20:10