Warga Palembang Khawatirkan Asap Masuk Rumah Saat Malam

Indonesia Berita Berita

Warga Palembang Khawatirkan Asap Masuk Rumah Saat Malam
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Warga sesak napas dan mata terasa perih meski berada di dalam rumah.

REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Warga Kota Palembang mulai mengkhawatirkan partikel asap yang masuk ke dalam rumah pada waktu tidur malam hari karena kualitas udara tidak sehat dan membuat nafas terasa sesak. Salah seorang warga Kecamatan Kemuning, Wahyudin mengatakan dirinya kerap merasa sesak napas dan mencium aroma asap yang kuat saat bangun pagi beberapa hari terakhir.

Menurut dia, kondisi tersebut tidak terlalu berdampak bagi dirinya yang sudah dewasa, namun bagi anak-anak dengan daya tahan tubuh terbatas akan sangat berbahaya. Untuk mengetahui level bahaya asap, ia rutin melihat data kualitas udara dari aplikasi BMKG. Dia mengakui, kualitas udara Kota Palembang tiga hari terakhir kerap berada di level tidak sehat hingga berbahaya.

"Sekarang ketika mengangkat jemuran, pasti ada abu seperti sisa pembakaran nempel di baju, memang tidak begitu banyak, tapi tetap saja berbahaya andai terhirup," tambahnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Keluhan Warga Palembang soal Kabut Asap: Dada Sesak, Abu Sampai Masuk RumahKeluhan Warga Palembang soal Kabut Asap: Dada Sesak, Abu Sampai Masuk RumahAmi (43), warga Kecamatan Gandus, mengatakan, kabut asap yang terjadi hari ini merupakan yang terparah.\n\n
Baca lebih lajut »

Warga Palembang Keluhkan Asap Karhutla: Hari Ini TerparahWarga Palembang Keluhkan Asap Karhutla: Hari Ini TerparahWarga Palembang, Sumatera Selatan merasa asap sudah sangat pekat sejak pukul 06.00 WIB, menganggu kualitas udara dan jarak pandang hanya 10 meter.
Baca lebih lajut »

Warga Palembang keluhkan asap Senin ini terparahWarga Palembang keluhkan asap Senin ini terparahSejumlah warga Palembang, Sumatera Selatan mengeluhkan kabut asap yang dinilai kondisinya menjadi yang terparah pada Senin ini ...
Baca lebih lajut »

Kiriman Kabut Asap dari Jambi Bikin Warga Palembang KelimpunganKiriman Kabut Asap dari Jambi Bikin Warga Palembang KelimpunganDisdikpora Palembang meliburkan siswa SD dan SMP selama tiga hari karena kabut asap yang sangat pekat di pagi hari.
Baca lebih lajut »

Kabut Asap Kiriman Masuk Sumbar, Warga Diminta Kurangi Aktivitas Luar RuanganKabut Asap Kiriman Masuk Sumbar, Warga Diminta Kurangi Aktivitas Luar RuanganSejumlah daerah mengalami penurunan kualitas udara akibat asap kiriman itu, seperti Kota Padang, Padang Pariaman, Bukittinggi dan lainnya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-27 04:05:04